Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

3 Sekretaris Bermental Baja dalam Drama Korea The Penthouse

Kompas.com - 19/06/2021, 17:35 WIB
Melvina Tionardus,
Andi Muttya Keteng Pangerang

Tim Redaksi

3. Sekretaris Hong oleh Kim Jae Hong

Nasib Sekretaris Hong lebih beruntung dibandingkan kedua sekretaris lainnya dalam The Penthouse.

Baca juga: Pengakuan Penulis Drakor The Penthouse, Sakit Kepala Jika Tinggal di Penthouse

Sekretaris Hong adalah sekretaris pribadi dari Logan Lee (Park Eun Seok). Logan memperlakukan Sekretaris Hong dengan baik.

Ia tidak hanya mengurusi urusan bisnis, tetapi juga rencana Logan untuk menjatuhkan Joo Dan Tae.

The Penthouse mempertemukan kembali aktor Kim Jae Hong dengan aktor Kim Dong Kyu.

Baca juga: Penulis The Penthouse Akui Alur Ceritanya Sulit Dipercaya dan Tidak Realistis

Mereka sebelumnya beradu akting dalam Return dan The Last Empress.

Tidak hanya berakting di layar kaca, Kim Jae Hong juga berakting di layar lebar, salah satunya film Gangster.

Wajahnya yang terlihat tegas membuat Kim Jae Hong juga dipercaya untuk berperan sebagai investigator dalam drama Dr. Romantic 2.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com