Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cerita Andika Eks Kangen Band, dari Jualan Es Cendol Sampai Dapat Predikat Babang Tamvan

Kompas.com - 19/01/2020, 08:28 WIB
Revi C. Rantung,
Andi Muttya Keteng Pangerang

Tim Redaksi

"Kenikmatan (dapat predikat). Gue syukuri saja apa yang Tuhan kasih ke gue. Gue kan menjalani skenario apa yang Tuhan kasih ke gue," ucap Andika.

Baca juga: Pernah Jualan Es Cendol, Andika Babang Tamvan Ikuti Tips Curang Senior

3. Lebih betah di kampung halaman

Kendati sukses di Jakarta, Andika rupanya lebih betah tinggal di Lampung, kampung halamannya.

Kata Andhika, dia rupanya suka tak hafal jalan di Jakarta yang membuatnya tersesat.

Apalagi, di ibu kota, Andika juga merasa ada banyak aturan lalu lintas.

Baca juga: Andika Eks Kangen Band Bangga Dapat Predikat Babang Tamvan

"Kalau di Jakarta, gue kebanyakan nyasar. Banyak aturan, kayak ganjil genap, jadi gue lebih enak di kampung," ucap Andika.

Tidak hanya itu saja, Andika lebih betah di kampung lantaran ingin lebih dekat dengan anaknya.

"Iya, karena kan di samping bisa menenangkan diri, banyak waktu untuk jalan sama anak," tutur Andika.

Baca juga: Andika Eks Kangen Band Bangga Dapat Predikat Babang Tamvan

4. Selektif pilih teman

Andika Mahesa juga kini menjadi selektif memilih teman.

Hal itu dikarenakan Andika sempat terjerat narkoba pada 2011 silam.

Agar lebih hati-hati, sang pelantun ‘Tentang Aku dan Dia’ ini juga harus pandai-pandai memilih pekerjaan.

Baca juga: Sering Nyasar di Jakarta, Andika Eks Kangen Band: Enak di Kampung

Bahkan dia rela bolak-balik Jakarta ke Lampung soal pekerjaan.

“Sekarang gue agak milih-milihlah (pekerjaan). Kalau kira-kira anak gue lagi enak (badan), bisa ditinggal, bisa gue ambil job-nya," kata Andika.

“Dulu kan gue sama siapa saja welcome. Ternyata terlalu welcome sama siapa saja membawa gue ke hal-hal negatif," ujarnya. 

Baca juga: Tobat, Andika Eks Kangen Band Kini Selektif Pilih Teman

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com