Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 23/03/2023, 11:49 WIB

JAKARTA, KOMPAS.com - Sering kali beberapa ruangan mendapatkan lebih banyak cahaya alami daripada yang lain, hanya karena memiliki lebih banyak jendela. Ada solusi agar ruangan gelap tampak terang, yakni dengan cat.

Dikutip dari Martha Stewart, Kamis (23/3/2023), menerapkan beberapa lapisan cat yang tepat dapat membantu mencerahkan ruangan yang remang-remang.

Hindari menggunakan beberapa warna cat yang sebenarnya dapat membuat ruangan terasa lebih gelap, kata Nadia Watts dari Nadia Watts Interior Design di Denver, Colorado, AS.

Baca juga: Jangan Gunakan Cat Eksterior untuk Interior Rumah, Kenapa?

Ilustrasi interior rumah serba putih. SHUTTERSTOCK/PHOTOGRAPHEE.EU Ilustrasi interior rumah serba putih.

Selain mengecat dinding, pertimbangkan juga untuk mengecat langit-langit, yang akan membuat ruangan yang lebih gelap terlihat lebih besar dan lebih terang, saran Grey Joyner dari Grey Joyner Interiors, Wilson, North Carolina, AS.

Selain itu, imbuh dia, ppastikan tetap menggunakan satu warna untuk semua dinding. Jangan ada dinding aksen, yang akan memecah ruangan.

Berikut beberapa warna cat dinding yang cocok untuk ruangan gelap, bikin lebih terang dan hangat.

1. Putih

Meskipun warna cat putih mungkin tampak biasa, namun sebenarnya bisa mencerahkan ruangan yang mendapat sedikit akses ke sinar matahari. Anda pun bisa menggunakan warna cat putih dengan nuansa merah muda.

Baca juga: 5 Warna Cat Dinding Ini Bikin Ruang Tamu Tampak Lebih Terang

Ketika cahaya memantul dari dinding, itu menciptakan warna yang lembut dan mengundang, sebut Watts.

2. Biru

Gunakan cat dinding warna biru keabu-abuan. Warna ini dapat membantu mengubah ruangan gelap, berkat warna dasarnya yang cerah.

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Rekomendasi untuk anda
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+