Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 09/12/2022, 18:46 WIB
Aniza Pratiwi,
Esra Dopita Maret

Tim Redaksi

Sumber Daily Paws

Apabila kulit kembali dengan cepat, artinya kucing terhidrasi dengan baik alias tidak kekurangan cairan atau minum. 

Baca juga: 7 Fakta Seputar FLUTD pada Kucing yang Perlu Diketahui 

Alasan kucing tidak mau minum air yang disediakan

Ilustrasi kucing minum susu. SHUTTERSTOCK/VASILYEV ALEKSANDR Ilustrasi kucing minum susu.
Anthony mengatakan ada beberapa alasan kucing peliharaan enggan minum dan menghindari mangkuk airnya seperti berikut. 

  • Kebersihan 

Air minum yang kotor atau telah lama dan mangkuk minum yang keruh atau berlendir dapat membuat kucing peliharaan enggan minum.  

  • Sakit 

Kucing yang mengalami sakit enggan minum air lantaran tubuh yang lemas dan keseulitan mengakses mangkuk minum. 

Baca juga: 6 Cara Menjauhkan Kucing Peliharaan dari Pohon Natal agar Tak Merusak 

  • Diet serba kering 

Beberapa penelitian menunjukkan bahwa kucing yang diberi diet kering benar-benar mengalami penurunan asupan air.  

  • Sumber air dan makanan terlalu dekat 

Beberapa ahli perilaku kucing mengatakan bahwa kucing tidak ingin makanan dan sumber airnya terlalu berdekatan sehingga membuatnya enggan minum. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Sumber Daily Paws
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com