Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Seberapa Sering Kucing Buang Air Besar dalam Sehari?

Kompas.com - Diperbarui 17/04/2023, 16:42 WIB
Nabilla Ramadhian,
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Tim Redaksi

Sumber Daily Paws

Baca juga: 3 Cara Mencegah Kotoran Tinja Menempel pada Bulu Kucing

“Makanan kibble kering tinggi karbohidrat menghasilkan lebih banyak pergerakan usus,” ucap Matejka.

Makanan basah dan mentah memiliki rasio dicerna yang lebih tinggi. Artinya, kucing akan lebih sedikit buang air besar daripada kucing yang diberi makan kibble. Lalu, makanan apa pun yang rendah serat dapat membuat pergerakan usus yang lebih jarang.

Sama seperti manusia yang tidak suka dengan kamar mandi bau, kucing juga tidak suka dengan kotak pasir yang kotor atau bau. Ini menjadi salah satu bau yang dibenci kucing.SHUTTERSTOCK/IMG STOCK STUDIO Sama seperti manusia yang tidak suka dengan kamar mandi bau, kucing juga tidak suka dengan kotak pasir yang kotor atau bau. Ini menjadi salah satu bau yang dibenci kucing.

  • Stres

Pindah rumah, memperkenalkan anggota keluarga baru, atau bahkan pergi ke dokter hewan, dapat merusak rutinitas kamar mandi kucing, terutama pada kucing yang gelisah.

  • Parasit

Parasit pencernaan mengiritasi saluran pencernaan, sehingga menyebabkan tinja bergerak terlalu cepat atau membuat kucing diare. Terkait hal ini, waspadai cacing di kotoran kucingmu.

  • Alergi dan intolerasi makanan

Penyebab lain dari tinja kucing yang encer adalah alergi makanan dan intoleransi makanan. Keduanya dapat mengganggu jadwal kucing menggunakan kotak pasir.

  • Kondisi kesehatan

Kondisi kesehatan lain seperti sindrom iritasi usus besar, hipertiroidisme, dan kondisi ginjal dapat menyebabkan lebih banyak atau lebih sedikit pergerakan usus pada kucing.

Baca juga: Cara Mencegah Kucing Liar Buang Air Besar di Kebun Rumah

Matejka menjelaskan, semua faktor pencernaan ini memiliki satu kesamaan, yakni mereka berperan dalam keseimbangan mikrobioma usus kucing.

“Mikrobioma kucing adalah kombinasi dari ratusan mikroorganisme berbeda yang membantu pencernaan, menyerang patogen berbahaya, dan terus berkomunikasi dengan otak,” tuturnya.

Halaman:
Sumber Daily Paws


Terkini Lainnya

9 Ras Kucing yang Sudah Jarang Ditemukan di Dunia

9 Ras Kucing yang Sudah Jarang Ditemukan di Dunia

Pets & Garden
7 Tanaman yang Dapat Mengharumkan Rumah

7 Tanaman yang Dapat Mengharumkan Rumah

Pets & Garden
Manfaat Cuka Kayu untuk Tanaman dan Cara Menggunakannya di Taman

Manfaat Cuka Kayu untuk Tanaman dan Cara Menggunakannya di Taman

Pets & Garden
6 Kesalahan Menghilangkan Noda yang Dilakukan, Bikin Sulit Bersih

6 Kesalahan Menghilangkan Noda yang Dilakukan, Bikin Sulit Bersih

Do it your self
Tupperware Luncurkan Tiga Produk Terbaru untuk Sambut Ramadan 2024

Tupperware Luncurkan Tiga Produk Terbaru untuk Sambut Ramadan 2024

Home Appliances
Jangan Asal, Ini 4 Cara Membersihkan Sofa Suede

Jangan Asal, Ini 4 Cara Membersihkan Sofa Suede

Do it your self
5 Penyebab Tanaman Lidah Buaya Menjadi Coklat

5 Penyebab Tanaman Lidah Buaya Menjadi Coklat

Pets & Garden
6 Tanda Adanya Tungau Debu di Kasur yang Perlu Diketahui

6 Tanda Adanya Tungau Debu di Kasur yang Perlu Diketahui

Housing
5 Tanaman Pengusir Cicak yang Dapat Ditanam di Rumah

5 Tanaman Pengusir Cicak yang Dapat Ditanam di Rumah

Pets & Garden
POLYTRON Raih Sertifikasi ISO 27001, Komitmen Keamanan Data Konsumen

POLYTRON Raih Sertifikasi ISO 27001, Komitmen Keamanan Data Konsumen

Home Appliances
6 Cara Merawat Tanaman Cabai di Dalam Pot agar Tumbuh Subur

6 Cara Merawat Tanaman Cabai di Dalam Pot agar Tumbuh Subur

Pets & Garden
Seberapa Sering Kamar Mandi Perlu Dibersihkan?

Seberapa Sering Kamar Mandi Perlu Dibersihkan?

Do it your self
6 Ide Ruang Tamu Berwarna Krem yang Cantik

6 Ide Ruang Tamu Berwarna Krem yang Cantik

Decor
Bikin Mati, Ini 5 Kesalahan Menyiram Tanaman yang Harus Dihindari

Bikin Mati, Ini 5 Kesalahan Menyiram Tanaman yang Harus Dihindari

Pets & Garden
Cara Membuat Pupuk Organik dari Daun Kelor dengan Mudah

Cara Membuat Pupuk Organik dari Daun Kelor dengan Mudah

Pets & Garden
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com