Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

10 Tanaman Hias yang Cocok Diletakkan di Atas Kulkas

Kompas.com - 12/08/2022, 08:25 WIB
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Ada banyak lokasi untuk meletakkan tanaman hias di dalam rumah. Salah satunya adalah di atas kulkas.

Dikutip dari Balcony Garden Web, Jumat (12/8/2022), apabila Anda meletakkan kulkas di tempat yang terkena sinar matahari yang cerah, maka itu bisa menjadi tempat yang bagus untuk memamerkan koleksi tanaman hias Anda.

Berikut adalah beberapa tanaman hias cantik yang cocok diletakkan di atas kulkas.

Baca juga: Pilihan Tanaman Hias di Kamar Mandi Berdasarkan Jenis Cahaya

Ilustrasi tanaman hias Bromeliad. PIXABAY/CHESNA Ilustrasi tanaman hias Bromeliad.

1. Bromeliad

Anda dapat menanam tanaman hias yang menarik ini di atas kulkas di dapur. Tanaman ini pun perawatannya cenderung tidak repot.

2. Lidah buaya

Tanaman pembersih udara ini tidak hanya terlihat menarik di atas kulkas, tetapi juga bertindak sebagai pertolongan pertama untuk menyembuhkan luka kecil dan luka bakar di dapur.

3. Sirih gading

Pothos atau sirih gading adalah tanaman yang paling serbaguna dan perawatannya rendah yang dapat tumbuh baik di air maupun di tanah.

Tempatkan tanaman pembersih udara ini di atas kulkas untuk tampilan yang cantik.

Baca juga: 9 Tanaman Hias Indoor yang Menyerap Karbon Dioksida di Malam Hari

4. Bambu hoki atau lucky bamboo

Bambu hoki dapat dengan mudah diletakkan di atas kulkas. Menanamnya di dapur yang menghadap ke arah timur atau tenggara rumah menarik kebahagiaan, kesehatan, umur panjang, dan kekayaan.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

7 Kesalahan Mengepel Lantai yang Harus Dihindari

7 Kesalahan Mengepel Lantai yang Harus Dihindari

Housing
8 Manfaat Lemon untuk Membersihkan Rumah

8 Manfaat Lemon untuk Membersihkan Rumah

Housing
8 Tanaman Sayur yang Cepat Panen, Bisa Hemat Pengeluaran

8 Tanaman Sayur yang Cepat Panen, Bisa Hemat Pengeluaran

Pets & Garden
5 Area Terlarang Meletakkan Tempah Sampah di Rumah

5 Area Terlarang Meletakkan Tempah Sampah di Rumah

Housing
Food Processor Vs Blender, Mana yang Harus Dibeli?

Food Processor Vs Blender, Mana yang Harus Dibeli?

Home Appliances
3 Cara Menghilangkan Bau Apak dari Rumah

3 Cara Menghilangkan Bau Apak dari Rumah

Housing
5 Ide Kamar Mandi Tradisional yang Menawan

5 Ide Kamar Mandi Tradisional yang Menawan

Decor
5 Ide Dapur Luar Ruangan yang Estetik dan Fungsional

5 Ide Dapur Luar Ruangan yang Estetik dan Fungsional

Decor
5 Cara Mengatur Tata Letak Ruangan Menurut Feng Shui

5 Cara Mengatur Tata Letak Ruangan Menurut Feng Shui

Housing
6 Ide Kamar Mandi Berwarna Pink, Bikin Ruangan Lebih Cantik

6 Ide Kamar Mandi Berwarna Pink, Bikin Ruangan Lebih Cantik

Decor
5 Tips Membasmi Hama Siput dari Kebun Sayur

5 Tips Membasmi Hama Siput dari Kebun Sayur

Pets & Garden
Kesalahan Mencuci Kain Mikrofiber yang Harus Dihindari

Kesalahan Mencuci Kain Mikrofiber yang Harus Dihindari

Do it your self
4 Cara Mengusir Semut dari Teras Rumah

4 Cara Mengusir Semut dari Teras Rumah

Do it your self
5 Ide Lantai Kamar Tidur yang Membuat Suasana Lebih Nyaman

5 Ide Lantai Kamar Tidur yang Membuat Suasana Lebih Nyaman

Housing
5 Ide Desain Jendela Dapur, Bikin Ruangan Lebih Terang

5 Ide Desain Jendela Dapur, Bikin Ruangan Lebih Terang

Decor
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com