Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

7 Hal yang Dapat Menjadi Sumber Bau Tak Sedap di Dalam Rumah

Kompas.com - 18/01/2022, 20:06 WIB
Abdul Haris Maulana

Penulis

 

Laci detergen di mesin cuci juga dapat menjebak kelembapan dan jamur. Untuk mencegahnya, selalu biarkan pintu dan laci detergen terbuka selama beberapa jam.

Dan jika kamu menemukan jamur, gunakan campuran cuka putih dan soda kue untuk membersihkan area yang terpapar.

Ilustrasi mesin pencuci piring atau dishwasher. SHUTTERSTOCK/NEW AFRICA Ilustrasi mesin pencuci piring atau dishwasher.
Mesin pencuci piring

Baca juga: Bau Tak Sedap Tertinggal di Dapur? Ini Cara Mengatasinya

Sama seperti mesin cuci, ini adalah tempat yang populer untuk potensi jamur dan bau.

“Lingkungannya yang hangat dan lembap seperti surga bagi spora jamur, terutama ketika ada partikel makanan yang tertinggal dari siklus pencucian,” kata Shimek.

Untuk mengatasi hal ini, bersihkan mesin pencuci piring secara teratur dengan cara yang tepat dan sesuai.

Saluran pembuangan sampah

Ini adalah penyebab bau yang umum muncul ke dalam rumah. Jadi periksa saluran pembuangan sampah yang kamu miliki

"Cara termudah untuk menghindarinya adalah dengan memastikan bagian dalam tempat pembuangan sampah dibersihkan, karena kotoran terkadang dapat terperangkap di bawah saluran pembuangan, kata Dana Kofsky, pakar kesehatan di Wellness Styled.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com