Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 20/08/2021, 17:55 WIB
Aniza Pratiwi,
Esra Dopita Maret

Tim Redaksi

Aglaonema

Aglaonema dikenal mampu memurnikan racun di udara. Karena itu, tanaman ini juga memiliki tingkat transpirasi tinggi yang akan membantu melembapkan udara di sekitarnya.

Tersedia dalam banyak varietas menarik, beberapa tanaman aglaonema memiliki dedaunan yang cukup beragam. Namun, tanaman ini minim perawatan, hanya membutuhkan sedkit air serta cahaya rendah. 

Baca juga: 8 Tanaman Hias Ini Mampu Menurunkan Stres di Rumah 

Palem

Daun hijau palem seperti palem Areca, palem pakis, Livistona, palem Fishtail, dan palem Lady memiliki stoma kecil yang mengambil CO2 dan melepaskan oksigen.

Semakin besar permukaan daun, semakin banyak oksigen yang dihasilkannya. Susunan daunnya tidak hanya indah untuk dilihat, tetapi juga menciptakan semacam hutan hujan dalam ruangan mini. 

Jadi, tanaman palem dapat memberikan rumah Anda nuansa tropis selama bulan-bulan musim panas. Jangan lupa melakukan penyiraman secara mingguan untuk membuatnya tetap sehat dan meningkatkan kelembapan

Baca juga: Cara Menghilangkan Semut Hitam pada Tanaman Hias dengan Bahan Alami 

Lidah mertua

Sama dengan lidah buaya, daun lidah mertua juga memiliki kandungan air yang tinggi sehingga dapat mengeluarkan uap air dingin ke udara.

Lidah mertua juga mengeluarkan oksigen sehingga membuat Anda tetap sejuk selama malam musim panas.

Baca juga: 8 Jenis Tanaman Sukulen yang Cocok Ditanam di Balkon Rumah

Tak hanya itu, tanaman ini juga dikenal dapat menghilangkan racun dari udara seperti benzena dan formaldehida.

Lidah mertua dapat hidup di tempat cerah sehingga  ideal untuk ditempatkan di jendela untuk membantu menghalangi sinar matahari yang berlebihan dari ruangan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

8 Manfaat Lemon untuk Membersihkan Rumah

8 Manfaat Lemon untuk Membersihkan Rumah

Housing
8 Tanaman Sayur yang Cepat Panen, Bisa Hemat Pengeluaran

8 Tanaman Sayur yang Cepat Panen, Bisa Hemat Pengeluaran

Pets & Garden
5 Area Terlarang Meletakkan Tempah Sampah di Rumah

5 Area Terlarang Meletakkan Tempah Sampah di Rumah

Housing
Food Processor Vs Blender, Mana yang Harus Dibeli?

Food Processor Vs Blender, Mana yang Harus Dibeli?

Home Appliances
3 Cara Menghilangkan Bau Apak dari Rumah

3 Cara Menghilangkan Bau Apak dari Rumah

Housing
5 Ide Kamar Mandi Tradisional yang Menawan

5 Ide Kamar Mandi Tradisional yang Menawan

Decor
5 Ide Dapur Luar Ruangan yang Estetik dan Fungsional

5 Ide Dapur Luar Ruangan yang Estetik dan Fungsional

Decor
5 Cara Mengatur Tata Letak Ruangan Menurut Feng Shui

5 Cara Mengatur Tata Letak Ruangan Menurut Feng Shui

Housing
6 Ide Kamar Mandi Berwarna Pink, Bikin Ruangan Lebih Cantik

6 Ide Kamar Mandi Berwarna Pink, Bikin Ruangan Lebih Cantik

Decor
5 Tips Membasmi Hama Siput dari Kebun Sayur

5 Tips Membasmi Hama Siput dari Kebun Sayur

Pets & Garden
Kesalahan Mencuci Kain Mikrofiber yang Harus Dihindari

Kesalahan Mencuci Kain Mikrofiber yang Harus Dihindari

Do it your self
4 Cara Mengusir Semut dari Teras Rumah

4 Cara Mengusir Semut dari Teras Rumah

Do it your self
5 Ide Lantai Kamar Tidur yang Membuat Suasana Lebih Nyaman

5 Ide Lantai Kamar Tidur yang Membuat Suasana Lebih Nyaman

Housing
5 Ide Desain Jendela Dapur, Bikin Ruangan Lebih Terang

5 Ide Desain Jendela Dapur, Bikin Ruangan Lebih Terang

Decor
5 Penyebab Kucing Takut Air

5 Penyebab Kucing Takut Air

Pets & Garden
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com