Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

8 Ras Kucing Paling Penyayang, Jadi Hewan Peliharaan yang Menyenangkan

Kompas.com - 26/07/2021, 08:06 WIB
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Setiap kucing memiliki kepribadian yang berbeda. Salah satunya, ada banyak ras kucing yang memiliki sifat penyanyang.

Kucing yang penuh kasih sayang seringkali memiliki kebutuhan sosial yang tinggi. Pemilik kucing mungkin senang menghabiskan waktu bersosialisasi dengan kucing mereka, tetapi tidak selalu bisa penuh perhatian.

Kucing yang penuh kasih sayang memiliki beberapa kesamaan. Mereka cenderung lebih supel dan ramah, bukan kucing penakut.

Baca juga: 5 Hal yang Harus Dihindari Saat Menyimpan Makanan Kucing

Kucing-kucing ini juga dapat mengomunikasikan kasih sayang mereka dengan vokalisasi seperti mengeong, mendengkur, dan menggumam, semua bentuk kepuasan atau keceriaan.

Kucing penyayang ini juga dapat merasakan ketika Anda mengalami hari yang sulit dan mungkin dengan sengaja meringkuk atau mendarat di pangkuan untuk membantu Anda bersantai dengan pelukan yang melepaskan endorfin.

Dilansir dari The Spruce Pets, Senin (26/7/2021), berikut beberapa ras kucing yang memiliki sifat penyayang.

Baca juga: 8 Tanda Kucing Tidak Menyukai Pemiliknya

1. Ragdoll

Dibiakkan untuk menjadi sahabat yang penuh kasih sayang, kucing ragdoll sangat ideal jika Anda mencari hewan yang menyenangkan dan perawatannya relatif rendah.

Ragdoll diketahui senang mengikuti pemilik mereka dari kamar ke kamar, menyapa mereka setelah seharian keluar rumah, dan bahkan mengajak bermain. Kucing Ragdoll ramah di sekitar anak-anak dan hewan peliharaan lainnya, menjadikannya hewan peliharaan keluarga yang hebat.

2. Scottish Fold

Scottish Fold memiliki karakteristik yang khas, yakni telinganya terlipat ke depan. Para pecinta kucing mengenali kucing tersebut karena penampilannya yang unik.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Antipudar, Ini 8 Cara Mencuci Pakaian Hitam dengan Benar

Antipudar, Ini 8 Cara Mencuci Pakaian Hitam dengan Benar

Do it your self
4 Cara Menciptakan Ruang Kerja Minimalis

4 Cara Menciptakan Ruang Kerja Minimalis

Decor
5 Penyebab Kucing Menjilat Karpet

5 Penyebab Kucing Menjilat Karpet

Pets & Garden
7 Kesalahan Mengepel Lantai yang Harus Dihindari

7 Kesalahan Mengepel Lantai yang Harus Dihindari

Housing
8 Manfaat Lemon untuk Membersihkan Rumah

8 Manfaat Lemon untuk Membersihkan Rumah

Housing
8 Tanaman Sayur yang Cepat Panen, Bisa Hemat Pengeluaran

8 Tanaman Sayur yang Cepat Panen, Bisa Hemat Pengeluaran

Pets & Garden
5 Area Terlarang Meletakkan Tempah Sampah di Rumah

5 Area Terlarang Meletakkan Tempah Sampah di Rumah

Housing
Food Processor Vs Blender, Mana yang Harus Dibeli?

Food Processor Vs Blender, Mana yang Harus Dibeli?

Home Appliances
3 Cara Menghilangkan Bau Apak dari Rumah

3 Cara Menghilangkan Bau Apak dari Rumah

Housing
5 Ide Kamar Mandi Tradisional yang Menawan

5 Ide Kamar Mandi Tradisional yang Menawan

Decor
5 Ide Dapur Luar Ruangan yang Estetik dan Fungsional

5 Ide Dapur Luar Ruangan yang Estetik dan Fungsional

Decor
5 Cara Mengatur Tata Letak Ruangan Menurut Feng Shui

5 Cara Mengatur Tata Letak Ruangan Menurut Feng Shui

Housing
6 Ide Kamar Mandi Berwarna Pink, Bikin Ruangan Lebih Cantik

6 Ide Kamar Mandi Berwarna Pink, Bikin Ruangan Lebih Cantik

Decor
5 Tips Membasmi Hama Siput dari Kebun Sayur

5 Tips Membasmi Hama Siput dari Kebun Sayur

Pets & Garden
Kesalahan Mencuci Kain Mikrofiber yang Harus Dihindari

Kesalahan Mencuci Kain Mikrofiber yang Harus Dihindari

Do it your self
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com