Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 12/05/2021, 19:24 WIB
Esra Dopita Maret

Penulis

Pilih Furnitur yang Koheren

Untuk menciptakan ruangan yang kohesif (berkaitan dengan lainnya) dan mengundang. Para ahli menyarankan menghindari memilih set kamar tidur bergaya 'suite'.

Menurut Georgia, langkah ini bisa dimulai dengan tempat tidur terlebih dahulu. Pilih tempat tidur yang menarik perhatian seperti kepala tempat tidur berlapis sutra. 

Baca juga: 5 Pilihan Warna Cat Kamar Tidur yang Bikin Bahagia dan Bersemangat

“Kemudian pilih furnitur sederhana dan praktis yang bekerja secara harmonis serta tidak mengacaukan ruangan.” 

Sementara itu, untuk tampilan seperti hotel butik, Georgia menyarankan memilih kepala tempat tidur beludru berwarna abu-abu. Untuk tampilan hotel mewah, carilah tempat tidur berlapis gaya Prancis dengan detail hiasan. 

Baca juga: Panduan Membeli Furnitur untuk Kamar Tidur

Banyak Pencahayaan

Pilih perpaduan pencahayaan untuk menciptakan suasana yang berbeda di kamar tidur. Georgia menjelaskan, hotel banyak memikirkan pencahayaan di kamar mereka.

Jadi, beri banyak pencahayaan di kamar tidur Anda seperti lampu meja tingkat rendah di meja samping tempat tidur, lampu gantung di langit-langit pusat, juga lampu dinding. 

 

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com