Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mana yang Lebih Berkualitas, Tidur di Tempat Tidur Kecil atau Besar?

Kompas.com - 16/04/2021, 15:50 WIB
Abdul Haris Maulana,
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Tim Redaksi

Sumber Decortips

 

Jika kamu memiliki ruangan yang besar, kamu dapat memikirkan pilihan tempat tidur yang lebih besar, terutama jika kamu tinggal bersama pasangan. Tetapi, preferensi pribadimu juga akan membantumu memutuskan ukurannya.

Banyak orang lebih suka tidur di ranjang ukuran single karena mereka merasa ukuran queen atau king terlalu besar. Tempat tidur ukuran single biasanya dapat masuk ke dalam ruang apa pun tanpa masalah.

Baca juga: Menurut Feng Shui, Jangan Letakkan Tempat Tidur di Bawah Jendela

Tempat tidur kecil, tempat tidur individu

Kita semua pasti pernah tidur di tempat tidur single atau twin sebelumnya. Sementara beberapa merasa terlalu nyaman, yang lain menganggapnya ukuran yang sempurna untuk tidur nyenyak.

Jadi, apa yang bisa ditawarkan tempat tidur kecil kepadamu dalam hal kenyamanan dan dekorasi?

- Tempat tidur kecil biasanya memiliki panjang sekitar 90 cm, tetapi beberapa bisa berukuran 100 atau 105 cm juga.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Antipudar, Ini 8 Cara Mencuci Pakaian Hitam dengan Benar

Antipudar, Ini 8 Cara Mencuci Pakaian Hitam dengan Benar

Do it your self
4 Cara Menciptakan Ruang Kerja Minimalis

4 Cara Menciptakan Ruang Kerja Minimalis

Decor
5 Penyebab Kucing Menjilat Karpet

5 Penyebab Kucing Menjilat Karpet

Pets & Garden
7 Kesalahan Mengepel Lantai yang Harus Dihindari

7 Kesalahan Mengepel Lantai yang Harus Dihindari

Housing
8 Manfaat Lemon untuk Membersihkan Rumah

8 Manfaat Lemon untuk Membersihkan Rumah

Housing
8 Tanaman Sayur yang Cepat Panen, Bisa Hemat Pengeluaran

8 Tanaman Sayur yang Cepat Panen, Bisa Hemat Pengeluaran

Pets & Garden
5 Area Terlarang Meletakkan Tempah Sampah di Rumah

5 Area Terlarang Meletakkan Tempah Sampah di Rumah

Housing
Food Processor Vs Blender, Mana yang Harus Dibeli?

Food Processor Vs Blender, Mana yang Harus Dibeli?

Home Appliances
3 Cara Menghilangkan Bau Apak dari Rumah

3 Cara Menghilangkan Bau Apak dari Rumah

Housing
5 Ide Kamar Mandi Tradisional yang Menawan

5 Ide Kamar Mandi Tradisional yang Menawan

Decor
5 Ide Dapur Luar Ruangan yang Estetik dan Fungsional

5 Ide Dapur Luar Ruangan yang Estetik dan Fungsional

Decor
5 Cara Mengatur Tata Letak Ruangan Menurut Feng Shui

5 Cara Mengatur Tata Letak Ruangan Menurut Feng Shui

Housing
6 Ide Kamar Mandi Berwarna Pink, Bikin Ruangan Lebih Cantik

6 Ide Kamar Mandi Berwarna Pink, Bikin Ruangan Lebih Cantik

Decor
5 Tips Membasmi Hama Siput dari Kebun Sayur

5 Tips Membasmi Hama Siput dari Kebun Sayur

Pets & Garden
Kesalahan Mencuci Kain Mikrofiber yang Harus Dihindari

Kesalahan Mencuci Kain Mikrofiber yang Harus Dihindari

Do it your self
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com