Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 24/11/2020, 20:39 WIB
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Penulis

Sumber Renoguide

 

3. Padukan besi dan batu bata

Pagar besi yang dilengkapi dengan tembok batu bata akan memberikan kesan yang hangat namun tegas. Anda dapat memilih bilah besi dengan desain yang trendi.

Anda bisa membiarkan batu bata hadir dengan warna aslinya, atau dicat warna hitam atau abu-abu tanpa diplester.

4. Bilah besi vertikal

Meskipun sederhana, pagar rumah berupa deretan bilah besi yang ditancapkan secara vertikal juga memberikan kesan yang menarik. Pagar ini pun tetap memenuhi fungsi keamananannya.

Perhatikan bahwa setiap bilah besi harus ditempatkan sedekat mungkin satu sama lain.

5.Pagar bambu yang menarik

Pagar rumah yang terbuat dari bambu memang sudah lazim, namun beri sentuhan modern dengan mengisi bingkai pagar besi dengan batang-batang bambu, lalu sapukan cat vernis.

Selain memberi kesan minimalis, pagar ini juga cenderung murah dan mudah diganti jika bambunya mulai usang.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Antipudar, Ini 8 Cara Mencuci Pakaian Hitam dengan Benar

Antipudar, Ini 8 Cara Mencuci Pakaian Hitam dengan Benar

Do it your self
4 Cara Menciptakan Ruang Kerja Minimalis

4 Cara Menciptakan Ruang Kerja Minimalis

Decor
5 Penyebab Kucing Menjilat Karpet

5 Penyebab Kucing Menjilat Karpet

Pets & Garden
7 Kesalahan Mengepel Lantai yang Harus Dihindari

7 Kesalahan Mengepel Lantai yang Harus Dihindari

Housing
8 Manfaat Lemon untuk Membersihkan Rumah

8 Manfaat Lemon untuk Membersihkan Rumah

Housing
8 Tanaman Sayur yang Cepat Panen, Bisa Hemat Pengeluaran

8 Tanaman Sayur yang Cepat Panen, Bisa Hemat Pengeluaran

Pets & Garden
5 Area Terlarang Meletakkan Tempah Sampah di Rumah

5 Area Terlarang Meletakkan Tempah Sampah di Rumah

Housing
Food Processor Vs Blender, Mana yang Harus Dibeli?

Food Processor Vs Blender, Mana yang Harus Dibeli?

Home Appliances
3 Cara Menghilangkan Bau Apak dari Rumah

3 Cara Menghilangkan Bau Apak dari Rumah

Housing
5 Ide Kamar Mandi Tradisional yang Menawan

5 Ide Kamar Mandi Tradisional yang Menawan

Decor
5 Ide Dapur Luar Ruangan yang Estetik dan Fungsional

5 Ide Dapur Luar Ruangan yang Estetik dan Fungsional

Decor
5 Cara Mengatur Tata Letak Ruangan Menurut Feng Shui

5 Cara Mengatur Tata Letak Ruangan Menurut Feng Shui

Housing
6 Ide Kamar Mandi Berwarna Pink, Bikin Ruangan Lebih Cantik

6 Ide Kamar Mandi Berwarna Pink, Bikin Ruangan Lebih Cantik

Decor
5 Tips Membasmi Hama Siput dari Kebun Sayur

5 Tips Membasmi Hama Siput dari Kebun Sayur

Pets & Garden
Kesalahan Mencuci Kain Mikrofiber yang Harus Dihindari

Kesalahan Mencuci Kain Mikrofiber yang Harus Dihindari

Do it your self
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com