Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 19/11/2020, 14:02 WIB
Aniza Pratiwi,
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Dalam memilih tempat tidur atau dipan tidak boleh sembarangan, sebab dipan yang berkualitas baik bisa menjadi penunjang tidur yang nyenyak dan nyaman.

Beberapa produsen perlengkapan rumah tangga menawarkan berbagai dipan sesuai dengan kebutuhan masing-masing.

Harganya pun bervariasi, tergantung dari bentuk, bahan, ukuran, serta kualitas.

Berikut Kompas.com merangkum dipan atau tempat tidur dengan harga sekitar Rp 1 juta yang dapat menjadi pilihan Anda.

Baca juga: Ingin Punya Tempat Tidur Minimalis? Ini yang Harus Diperhatikan

1. Fabelio Tommo Single

Bagi Anda yang mencari dipan atau tempat tidur dengan ukuran single, tommo single dari Fabelio ini bisa menjadi pilihan.

Memiliki ukuran 205 x 103 x 78,5 cm, dianjurkan matras yang digunakan berukuran 200 x 100 cm.

Tommo single terbuat dari bahan material metal sehingga meminimalisir kerusakan akibat rayap. Dengan ketinggian 39 cm (dari matras ke lantai), dipan ini memiliki gaya industrial dengan warna-warna netral seperti hitam, abu-abu, dan putih.

Dipan ini dihargai Rp 999.000 yang tersedia dalam pilihan warna hitam dan putih.

Baca juga: 5 Ukuran Tempat Tidur yang Perlu Diketahui

2 IKEA SNIGLAR

Bagi Anda yang sedang mencari tempat tidur untuk anak, Sniglar dari IKEA ini bisa menjadi pilihan.

Dipan ini dikhususkan untuk tempat tidur berukuran 100 x 160 cm serta beban maksimum bisa mencapai hingga 100 kg.

Dipan dengan gaya minimalis ini berbahan kayu birch solid untuk bagian papan kepala, kaki ranjang, serta rel penyongkong. Untuk mendapatkan dipan dengan ketinggian 22 cm ini, Anda harus membayar Rp 999.000.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

8 Bunga yang Cocok Dekorasi Idul Fitri

8 Bunga yang Cocok Dekorasi Idul Fitri

Pets & Garden
Bolehkah Mencuci Pakaian Putih Bersama Kain Berwarna? I

Bolehkah Mencuci Pakaian Putih Bersama Kain Berwarna? I

Housing
Sambut Idul Fitri, Ini 5 Ide Mendekorasi Rumah yang Hangat dan Meriah

Sambut Idul Fitri, Ini 5 Ide Mendekorasi Rumah yang Hangat dan Meriah

Decor
3 Cara Memperbanyak Tanaman Lemon dari Biji

3 Cara Memperbanyak Tanaman Lemon dari Biji

Pets & Garden
9 Ras Kucing yang Sudah Jarang Ditemukan di Dunia

9 Ras Kucing yang Sudah Jarang Ditemukan di Dunia

Pets & Garden
7 Tanaman yang Dapat Mengharumkan Rumah

7 Tanaman yang Dapat Mengharumkan Rumah

Pets & Garden
Manfaat Cuka Kayu untuk Tanaman dan Cara Menggunakannya di Taman

Manfaat Cuka Kayu untuk Tanaman dan Cara Menggunakannya di Taman

Pets & Garden
6 Kesalahan Menghilangkan Noda yang Dilakukan, Bikin Sulit Bersih

6 Kesalahan Menghilangkan Noda yang Dilakukan, Bikin Sulit Bersih

Do it your self
Tupperware Luncurkan Tiga Produk Terbaru untuk Sambut Ramadan 2024

Tupperware Luncurkan Tiga Produk Terbaru untuk Sambut Ramadan 2024

Home Appliances
Jangan Asal, Ini 4 Cara Membersihkan Sofa Suede

Jangan Asal, Ini 4 Cara Membersihkan Sofa Suede

Do it your self
5 Penyebab Tanaman Lidah Buaya Menjadi Coklat

5 Penyebab Tanaman Lidah Buaya Menjadi Coklat

Pets & Garden
6 Tanda Adanya Tungau Debu di Kasur yang Perlu Diketahui

6 Tanda Adanya Tungau Debu di Kasur yang Perlu Diketahui

Housing
5 Tanaman Pengusir Cicak yang Dapat Ditanam di Rumah

5 Tanaman Pengusir Cicak yang Dapat Ditanam di Rumah

Pets & Garden
POLYTRON Raih Sertifikasi ISO 27001, Komitmen Keamanan Data Konsumen

POLYTRON Raih Sertifikasi ISO 27001, Komitmen Keamanan Data Konsumen

Home Appliances
6 Cara Merawat Tanaman Cabai di Dalam Pot agar Tumbuh Subur

6 Cara Merawat Tanaman Cabai di Dalam Pot agar Tumbuh Subur

Pets & Garden
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com