KOMPAS.com - Berita tentang WHO merevisi rekomendasi vaksin orang dewasa berisiko sedang, memuncaki dafar artikel Populer Global hari ini.
Di bawahnya ada rangkuman hari ke-398 perang Rusia Ukraina, dan kisah George boneka dengan mata dan rambut orang meninggal.
Sementara itu, pasukan Rusia kehilangan banyak tank dan tak membuat kemajuan di Bakhmut serta Avdiivka.
Baca juga: Israel Luncurkan Satelit Mata-mata, Lebih Canggih dari Sebelumnya
Rangkuman artikel-artikel Populer Global sepanjang Rabu (29/3/2023) hingga Kamis (30/3/2023) pagi dapat Anda baca di bawah ini.
Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) telah menyesuaikan rekomendasi vaksinasi Covid-19 untuk fase baru pandemi.
Pada Selasa (28/3/2023), WHO mengatakan tidak lagi merekomendasikan vaksinasi Covid-19 penguat (booster) tambahan bagi orang dewasa biasa dengan risiko sedang, karena manfaatnya yang kecil.
Di samping itu, tujuannya adalah untuk memfokuskan upaya memvaksinasi mereka yang menghadapi ancaman terbesar penyakit parah dan kematian akibat Covid-19.
Baca selengkapnya di sini.
Baca juga: Standar Ganda Barat: Totalitas Bela Ukraina, tapi Diam atas Perlakuan Israel ke Palestina
Masih ada beberapa hal baru yang terjadi mewarnai perang Rusia-Ukraina hari ke-398 pada Selasa (28/3/2023).
Ini termasuk hujan drone Rusia di ibu kota Ukraina, Kyiv. Beruntung, Ukraina berhasil menembak jatuh kehadiran pesawat tak berawak tersebut hingga tak menimbulkan korban jiwa.
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.