Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER GLOBAL] Pengantin Tewas Usai Protes Musik Keras | Minuman Gratis untuk Ojol

Kompas.com - 07/03/2023, 06:37 WIB
Irawan Sapto Adhi

Penulis

Baca cerita lengkapnya di sini

Baca juga: [POPULER GLOBAL] Update Uang Rp 3,4 Miliar Hilang dalam 14 Detik | Mumi Putri Duyung Jepang

4. Tentara Rusia Kehabisan Amunisi di Medan Perang, Pakai Sekop untuk Bertempur

Kementerian Pertahanan Inggris melaporkan, tentara Rusia kemungkinan memakai sekop untuk pertarungan tangan kosong dalam perang di Ukraina karena kekurangan amunisi.

Kabar itu disampaikan Kementerian Pertahanan Inggris dalam pembaruan informasi intelijennya pada Minggu (5/3/2023) melalui Twitter.

Kementerian Pertahanan Inggris menuturkan, tentara Rusia dipersenjatai dengan senjata api dan sekop untuk menyerang posisi pasukan Ukraina pada akhir bulan Februari.

Baca selengkapnya di sini

5. Akhiri Spekulasi, Pangeran Harry Diundang Penobatan Raja Charles III

Pangeran Harry dan Meghan Markle telah menerima undangan penobatan ayahnya, Raja Charles III.

Akan tetapi, juru bicara Pangeran Harry mengatakan, pasangan suami istri (pasutri) tersebut belum akan mengonfirmasi secara terbuka akan hadir atau tidak.

Raja Charles III akan dinobatkan dan dimahkotai dalam sebuah upacara di Westminster Abbey London pada Mei mendatang, sebagaimana dilansir Reuters, Minggu (5/3/2023).

Baca selengkapnya di sini

Baca juga: [POPULER GLOBAL] Aliran Sesat dari Malaysia | Rp3,4 Miliar Lenyap Usai Angkat Telepon

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com