Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

KABAR DUNIA SEPEKAN: Alasan WhatsApp Tidak Populer di AS | Update Covid-19 Dunia

Kompas.com - 12/07/2021, 05:59 WIB
Bernadette Aderi Puspaningrum

Penulis

Sumber Kompas.com

Baca berita selengkapnya di sini.

Baca juga: Pengangguran di Eropa Meroket, Lulusan Baru Takut Jadi Generasi Hilang

3. Kabar Covid-19 Global di Tengah Gelombang Varian Delta

Varian Delta dari virus Covid-19 menjadi perhatian serius banyak negara di dunia, karena risiko infeksinya yang diketahui lebih tinggi dari jenis awalnya.

Tidak hanya Indonesia, negara seperti Rusia, Korea Selatan dan Bangladesh kembali memperketat pergerakan warganya minggu lalu.

Langkah itu terpaksa harus dilakukan karena kekhawatiran pada ancaman varian Delta, yang pertama kali berkembang di India.

Baca berita selengkapnya di sini.

Baca juga: Varian Covid-19 Delta yang Tak Tertangani Bakal Lumpuhkan Ekonomi Global

4. Cameron Herrin, Pebalap Liar Tampan Tewaskan Ibu dan Anak, Dibela Netizen Berbagai Negara Termasuk Indonesia

Cameron Herrin, pria berusia 21 tahun mengumpulkan simpati dari masyarakat online karena ketampanannya, di balik kasus balapan liarnya di Tampa, Florida hingga membunuh seorang ibu dan anak.

World of Buzz memberitakan bahwa Herrin menjadi bintang media sosial melalui aplikasi berbagi video TikTok.

Herrin dianggap memiliki wajah tampan yang membuat pengguna TikTok terutama kaum hawa dari berbagai negara memberikan dukungan kepadanya, termasuk netizen Indonesia.

Wanita dari berbagai negara menyuarakan keprihatinan mereka pada tersangka berusia 21 tahun ini karena dijatuhi hukuman penjara selama 24 tahun, 3 tahun setelah insiden tragis itu terjadi.

Baca berita selengkapnya di sini.

Baca juga: Pebalap Mini Cooper Nyasar, Tiba-tiba Masuk ke Sirkuit Balapan Mercy

5. WHO Umumkan Obat Kedua untuk Perawatan Pasien Covid-19 yang Sakit Parah

WHO menambahkan obat penghambat reseptor interleukin-6, ke dalam daftar obat perawatan yang diharapkan dapat menyelamatkan pasien Covid-19.

Itu merupakan obat kedua yang direkomendasikan WHO efektif melawan penyakit ini, saat pandemi terus meningkat di seluruh dunia.

WHO mengatakan obat-obatan bekerja sangat baik bila digunakan bersama corticosteroids, yang direkomendasikan pada September 2020.

Bagaimana kelanjutan beritanya? Anda dapat membaca berita ini secara lengkap di sini.

Baca juga: Final Euro 2020 Dikhawatirkan Jadi Pemicu Penyebar Covid-19 Varian Delta

6. Presiden Haiti Jovenel Moise Dibunuh di Rumahnya, Keadaan Darurat Diberlakukan

Presiden Haiti Jovenel Moise dibunuh sekelompok pria bersenjata di rumahnya.

Halaman:
Sumber Kompas.com
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com