Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER GLOBAL] Media Asing Sorot Indonesia Sasaran Baru Amuk Massa Myanmar | Tak Peduli Sekitar Sepasang Sejoli Berhubungan Seks di Taman Kota

Kompas.com - 25/02/2021, 05:00 WIB
Shintaloka Pradita Sicca

Penulis

KOMPAS.com - Berita tentang sorotan media asing terhadap Indonesia yang menjadi sasaran baru dari amuk massa anti-kudeta Myanmar, adalah berita terpopuler di kanal global pada hari ini. 

Lalu, ada berita soal pria Korea Utara yang secara ajaib lolos pemantauan Korea Selatan, meski 8 kali tertangkap kamera dan picu alarm berbunyi. 

Tak hanya soal konflik politik atau perbatasan, populer global hari ini juga diisi berita nyeleneh, yaitu tentang sejoli yang berhubungan seks di taman di Thailand tanpa peduli orang-orang sekitar. 

Selengkapnya dari berita populer global edisi Rabu (24/2/2021) hingga Kamis (25/2/2021) simak di sini:

1. Sorotan Media Asing terhadap Indonesia yang Diprotes Massa Anti-Kudeta Myanmar

Indonesia menjadi sasaran baru amuk massa anti-kudeta Myanmar, sejumlah media asing menyoroti langkah Kementerian Luar Negeri RI.

Ketegangan di Mayanmar semakin meningkat terkait massa yang menolak kudeta militer pada 1 Februari yang diikuti dengan tindakan penahanan pemerintah terpilih, Aung San Suu Kyi beserta para jajaran sekutunya.

Konflik memuncak tatkala aksi protes menelan korban jiwa, akibat tindakan keras militer Myanmar yang tanpa segan langsung menargetkan tembakan ke pengunjuk rasa.

Selengkapnya baca di sini.

Baca juga: [POPULER GLOBAL] Driver Makanan Dapat Tip Rp 3,5 Juta, Minta Doa Cepat Punya Anak | Covid-19 di AS Tewaskan 500.000 Orang Lebih

2. Pasangan Ini Berhubungan Seks di Taman Umum, Tak Peduli Meski Ada Anak-anak

Sejoli di Thailand menyebabkan keluarga di taman umum ketakutan, karena melihat keduanya berhubungan seks.

Aksi pasangan itu direkam oleh salah satu pengguna jalan di ibu kota Bangkok, yang meminta polisi melakukan penyelidikan.

Dalam tayangan yang viral di media sosial "Negeri Gajah Putih", sejoli itu tetap bercumbu selama empat menit, meski ada anak-anak yang tengah bermain.

Selengkapnya baca di sini.

Baca juga: [POPULER GLOBAL] Pedemo Myanmar Mogok Massal | Cerita Penumpang United Airlines Saat Mesin Terbakar

3. Arab Saudi Larang Penanaman Pohon Palem di Seluruh Wilayah Kerajaan, Kenapa?

Sebuah komite di Arab Saudi melarang penanaman pohon palem di sepanjang jalan, taman, dan kebun di seluruh kerajaan itu secara permanen.

Komite ini dibentuk berdasarkan Dewan Menteri. Dipimpin oleh Kementerian Lingkungan Hidup, Air dan Pertanian, dengan anggota dari sejumlah kementerian seperti kementerian dalam negeri, urusan kota, desa dan perumahan, menteri keuangan, media dan transportasi.

Selengkapnya baca di sini.

Baca juga: [POPULER GLOBAL] Pria Nikahi Gadis 15 Tahun Usai Calon Istri Kabur | Seorang Polisi Diskors Gara-gara Cium Wanita yang Harusnya Ditilang

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Nasib Pencuri Buku Harian Putri Joe Biden, Terancam Masuk Bui

Nasib Pencuri Buku Harian Putri Joe Biden, Terancam Masuk Bui

Global
Taliban Berlakukan Kembali Hukuman Rajam Perempuan Berzina, Digelar di Depan Umum Sampai Mati

Taliban Berlakukan Kembali Hukuman Rajam Perempuan Berzina, Digelar di Depan Umum Sampai Mati

Global
Jubir Gedung Putih Analogikan Rusia Seperti Penjual Pupuk Kandang, Apa Maksudnya?

Jubir Gedung Putih Analogikan Rusia Seperti Penjual Pupuk Kandang, Apa Maksudnya?

Global
Perancis Setujui RUU Larangan Diskriminasi Berdasarkan Gaya Rambut

Perancis Setujui RUU Larangan Diskriminasi Berdasarkan Gaya Rambut

Global
Giliran Jepang Akan Lanjutkan Pendanaan untuk UNRWA

Giliran Jepang Akan Lanjutkan Pendanaan untuk UNRWA

Global
Pemukim Yahudi Incar Tanah di Tepi Pantai Gaza: Ini Tuhan Berikan kepada Kami

Pemukim Yahudi Incar Tanah di Tepi Pantai Gaza: Ini Tuhan Berikan kepada Kami

Global
Rangkuman Hari Ke-764 Serangan Rusia ke Ukraina: Zelensky Desak Mike Johnson | Rusia Klaim Punya Bukti Ukraina Terlibat Penembakan Konser

Rangkuman Hari Ke-764 Serangan Rusia ke Ukraina: Zelensky Desak Mike Johnson | Rusia Klaim Punya Bukti Ukraina Terlibat Penembakan Konser

Global
Mahasiswi Indonesia di Jerman Meninggal Dunia dalam Kecelakaan Bus 

Mahasiswi Indonesia di Jerman Meninggal Dunia dalam Kecelakaan Bus 

Global
Pejabat AS Sedang Debatkan Kentang Termasuk Sayuran atau Bukan

Pejabat AS Sedang Debatkan Kentang Termasuk Sayuran atau Bukan

Global
Kekerasan Geng di Haiti Tewaskan 1.500 Orang dalam 3 Bulan

Kekerasan Geng di Haiti Tewaskan 1.500 Orang dalam 3 Bulan

Global
Bus Terjun ke Jurang di Afrika Selatan, 45 Orang Tewas, Hanya Gadis 8 Tahun yang Selamat

Bus Terjun ke Jurang di Afrika Selatan, 45 Orang Tewas, Hanya Gadis 8 Tahun yang Selamat

Global
Rusia Klaim Punya Bukti Pelaku Penembakan Konser Moskwa Terkait dengan Ukraina

Rusia Klaim Punya Bukti Pelaku Penembakan Konser Moskwa Terkait dengan Ukraina

Global
Mahkamah Internasional Perintahkan Israel Pastikan Bantuan Kemanusiaan Sampai Gaza 

Mahkamah Internasional Perintahkan Israel Pastikan Bantuan Kemanusiaan Sampai Gaza 

Global
[POPULER GLOBAL] Korban Suplemen di Jepang Bertambah | Padmarajan 238 Kali Kalah di Pemilu

[POPULER GLOBAL] Korban Suplemen di Jepang Bertambah | Padmarajan 238 Kali Kalah di Pemilu

Global
Atas Usul Indonesia, UNESCO Akui Idul Fitri dan Idul Adha Jadi Hari Besar Keagamaan

Atas Usul Indonesia, UNESCO Akui Idul Fitri dan Idul Adha Jadi Hari Besar Keagamaan

Global
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com