Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Pengantin Baru Batalkan Resepsi, Sumbang Katering untuk Korban Banjir Malaysia

KUALA LUMPUR, KOMPAS.com – Sepasang pengantin baru di Malaysia membatalkan rencana resepsi pernikahan lalu beralih membantu korban banjir.

Melansir Malay Mail, Senin (20/12/2021), pasangan suami istri tersebut masing-masing bernama Muhammad Nabil Mohd Azimi (23) dan Nur Asyiqin Md Hamdan (25).

Keduanya berniat menggelar resepsi pernikahan untuk 300 tamu. Bertepatan dengan acara resepsi mereka, Malaysia diterjang banjir bandang yang parah terutama di Kuala Lumpur.

Muhammad dan Nur Asyiqin lantas memutuskan untuk membatalkan resepsi mereka pada Minggu (19/12/2021).

Tak cukup sampai di situ, keduanya membagikan 300 porsi makanan yang telah mereka pesan kepada korban banjir di Meru, Klang.

Menurut Coconuts, video itu menyertakan keterangan tentang pembatalan resepsi diganti dengan distribusi makanan dengan kru katering di pusat bantuan banjir pada Minggu.

“Pasangan ini membagikan makanan di sini, bersama dengan tim katering kami,” tulis pernyataan dalam video tersebut.

Video tersebut telah ditonton lebih dari 498.000 kali dan disukai sebanyak 61.000 kali.

Banyak yang menyampaikan harapan terbaik mereka kepada pasangan pengantin baru itu.

Selain itu, banyak pula yang memuji kesediaan pasutri itu membatalkan resepsi pernikahan untuk membantu mereka yang membutuhkan.

Beberapa netizen juga mendoakan agar pasutri tersebut dilimpahi keberkahan.

https://www.kompas.com/global/read/2021/12/23/190100970/pengantin-baru-batalkan-resepsi-sumbang-katering-untuk-korban-banjir

Terkini Lainnya

Interpol Ungkap Fakta Jaringan Global Perdagangan Manusia di Asia Tenggara

Interpol Ungkap Fakta Jaringan Global Perdagangan Manusia di Asia Tenggara

Global
Ukraina Jatuhkan 26 Drone Rusia dalam Semalam

Ukraina Jatuhkan 26 Drone Rusia dalam Semalam

Global
Jembatan Baltimore Runtuh, Apa Penyebab Pastinya dan Siapa Bertanggung Jawab?

Jembatan Baltimore Runtuh, Apa Penyebab Pastinya dan Siapa Bertanggung Jawab?

Global
Kisah Padmarajan, Orang India yang Kalah 238 Kali di Pemilu, Pantang Menyerah dan Akan Maju Lagi

Kisah Padmarajan, Orang India yang Kalah 238 Kali di Pemilu, Pantang Menyerah dan Akan Maju Lagi

Global
Apakah Resolusi PBB tentang Gencatan Senjata di Gaza Mengikat Israel?

Apakah Resolusi PBB tentang Gencatan Senjata di Gaza Mengikat Israel?

Internasional
Indonesia-Singapore Business Forum 2024 Bahas Arah Kebijakan Ekonomi RI Usai Pemilu

Indonesia-Singapore Business Forum 2024 Bahas Arah Kebijakan Ekonomi RI Usai Pemilu

Global
Tambah 2 Korban, Total Kematian akibat Suplemen Jepang Jadi 4 Orang

Tambah 2 Korban, Total Kematian akibat Suplemen Jepang Jadi 4 Orang

Global
Sapi Perah di AS Terdeteksi Idap Flu Burung

Sapi Perah di AS Terdeteksi Idap Flu Burung

Global
2 Jasad Korban Runtuhnya Jembatan Francis Scott Ditemukan

2 Jasad Korban Runtuhnya Jembatan Francis Scott Ditemukan

Global
Thailand Menuju Pelegalan Pernikahan Sesama Jenis

Thailand Menuju Pelegalan Pernikahan Sesama Jenis

Internasional
Anak Kecil Tewas Tersedot Pipa Selebar 30-40 Cm Tanpa Pengaman di Kolam Hotel

Anak Kecil Tewas Tersedot Pipa Selebar 30-40 Cm Tanpa Pengaman di Kolam Hotel

Global
Kebijakan Kontroversial Nayib Bukele Atasi Kejahatan di El Salvador

Kebijakan Kontroversial Nayib Bukele Atasi Kejahatan di El Salvador

Internasional
Rangkuman Hari Ke-763 Serangan Rusia ke Ukraina: 2 Agen Rusia Ditangkap | Ukraina-Rusia Saling Serang

Rangkuman Hari Ke-763 Serangan Rusia ke Ukraina: 2 Agen Rusia Ditangkap | Ukraina-Rusia Saling Serang

Global
Kepala Intelijen Rusia ke Korea Utara, Bahas Kerja Sama Keamanan

Kepala Intelijen Rusia ke Korea Utara, Bahas Kerja Sama Keamanan

Global
Pemimpin Hamas: Israel Keras Kepala dan Ingin Perang Terus Berlanjut

Pemimpin Hamas: Israel Keras Kepala dan Ingin Perang Terus Berlanjut

Global
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke