KOMPAS.com - Abon dapat jadi alternatif lauk makan untuk anak yang sulit makan. Campur abon dengan nasi putih hangat lalu bentuk jadi bola-bola yang imut.
Ada baiknya bikin abon sendiri di rumah agar kamu bisa memilih bahan berkualitas dan paling penting bebas zat pengawet.
Simak resep abon ikan teri nasi dari tabloid "Sajianku Vol 3/1/2013" Penerbit PT. Pertiwi Mediasindo.
Baca juga:
Bahan:
Baca juga: 3 Cara Masak Sayur untuk Tingkatkan Nafsu Makan Anak, Saran dari Koki
1. Kukus teri nasi sampai matang. Angkat. Tumbuk agar menjadi serpihan daging ikan. Sisihkan.
2. Tumis bumbu halus dengan seeh dan daun jeruk sampai harum.
3. Masukkan santan, aduk rata. Masukkan teri nasi, masak sampai kering sambil terus diaduk-aduk. Angkat.
4. Campurkan teri medan kering, bawang merah dan bawang putih goreng dalam abon. Aduk rata. Siap dinikmati.
Baca juga:
Tabloid "Sajianku Vol 3/1/2013" Penerbit PT. Pertiwi Mediasindo bisa dibeli di Gramedia.com.
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.View this post on Instagram
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.