KOMPAS.com - Soto ceker disajikan dengan kuah bening tanpa santan. Rasanya ringan dan menyegarkan, apalagi bila disantap dengan sambal.
Pelengkap soto ceker juga komplet. Ada lontong, bihun, kentang, tauge, dan bakwan. Ceker juga tergolong lebih murah mengimbangi jumlah daging ayam.
Meski membutuhkan bahan lumayan banyak, pengolahannya cukup praktis. Setiap bahan hanya perlu dimasak sebentar.
Selengkapnya, simak resep soto ceker dari buku "Resep Soto Ayam Kuah Bening Paling Gampang" (2013) oleh Dapur Kirana terbitan Gramedia Pustaka Utama berikut ini.
Baca juga:
Bahan:
Bumbu:
Pelengkap:
Bakwan:
1. Rebus ceker, sayap, kepala, dan dada ayam bersama serai, daun jeruk, daun salam, lengkuas, dan jahe dengan api kecil. Setelah ayam matang, angkat dan goreng. Tiriskan, suwir.
2. Haluskan bawang merah, bawang putih, kemiri, jahe, merica, dan kunyit.
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.