Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 21/03/2023, 11:11 WIB

KOMPAS.com - Dendeng sapi termasuk makanan awet tahan lama yang cocok jadi stok lauk sahur. 

Cara memanaskan dendeng sapi bisa dihangatkan dengan microwave atau dikukus agar daging lebih lembut.

Selain dendeng balado yang pedas, kamu bisa membuat dedeng sapi manis. Resep dari Sajian Sedap ini cocok bagi kamu yang tidak suka pedas atau bagi anak-anak. 

Jangan lupa simpan dendeng pada wadah kedap udara dan taruh di kulkas agar tahan lebih lama. 

Baca juga:

Resep dendeng sapi manis

Bahan: 

  • 350 gram daging gandik (paha belakang sapi), dipotong tipis setengah cm mengikuti serat
  • 3 sendok makan kecap manis
  • 1.000 ml santan dari setengah butir kelapa
  • 2 sendok makan minyak untuk menumis
  • 500 ml minyak untuk menggoreng

Bumbu halus:

  • 10 butir bawang merah
  • 3 siung bawang putih
  • 5 butir kemiri, disangrai
  • 2 sendok teh ketumbar, disangrai
  • Setengah sendok teh pala bubuk
  • 2 sendok teh garam
  • Setengah sendok teh merica
  • 2 butir cengkeh
  • 20 gram gula merah

Baca juga: Resep Sup Sarang Telur, Menu Sahur Praktis

Cara membuat dendeng sapi manis: 

1. Marinasi daging dengan bumbu halus dan kecap manis. Diamkan selama satu jam. 

2. Tumis daging dengan sedikit minyak panas, sampai berubah warna. Siram santan sedikit demiki sedikit sampai daging empuk dan santap meresap. 

3. Goreng dendeng dalam minyak setelah dipanaskan. Tunggu suhunya turun, simpan denden pada wadah kedap udara dan taruh di kulkas. Jika ingin lebih lama simpan di freezer. 

Baca juga:

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Rekomendasi untuk anda
PANDUAN KULINER YOGYAKARTA
3 Mi Sapi Viral di Yogyakarta, Harganya Rp 15.000 Per Porsi
3 Mi Sapi Viral di Yogyakarta,...
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+