Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Pilih dan Bersihkan Cobek Kayu, Hindari Pakai Sabun Cuci Piring

Kompas.com - 04/07/2022, 15:06 WIB
Krisda Tiofani,
Yuharrani Aisyah

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Persis cobek batu, cobek kayu juga memiliki fungsi yang sama, yakni menghaluskan bumbu.

Selain itu, cobek kayu juga kerap dijadikan wadah penyajian untuk sambal atau makanan lainnya.

Kamu bisa menemui jenis cobek ini di pasaran. Biasanya, cobek kayu banyak dijual di toko peralatan dapur.

Namun sebelum membelinya, sebaiknya perhatikan kondisi cobek kayu, mana yang memiliki kualitas bagus dan tidak.

Corporate Chef Parador Hotel & Resorts Gatot Susanto menyampaikan, cobek kayu berkualitas baik umumnya terasa tidak terlalu enteng saat dipegang.

"Cari yang dari bahan kayu bonggol, kayu yang tua. Bukan kayu enteng tetapi kayu padat kayak kayu jati, kayu nangka," ujar Gatot.

Baca juga:

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com