KOMPAS.com - Situs panduan wisata dunia asal Kroasia, Taste Atlas, baru saja meluncurkan daftar 50 Kuliner Terbaik Dunia (50 World's Best Cuisines) edisi Juni 2022 melalui laman media sosialnya.
"Peringkat masing-masing negara diperoleh oleh peringkat rata-rata pengguna dari 30 hidangan, minuman, dan produk makanan terbaik di negara itu. Negara-negara yang tidak ada dalam daftar tidak memiliki cukup item yang dinilai," keterangan Taste Atlas diakun Twitternya .
Ada 10 negara dari Asia yang masuk peringkat tersebut yaitu Jepang pada peringkat enam, India peringkat 10, China peringkat 11, Indonesia peringkat 14, Filipina peringkat 19, dan Thailand peringkat 21.
Masih ada Korea Selatan peringkat 23, dan Iran peringkat 25, Pakistan peringkat 45, dan Malaysia peringkat 46.
Baca juga:
Daftar tersebut menuai kontroversi di kalangan netizen Malaysia, dengan banyaknya protes pada bagian komentar twitt Taste Atlas di Twitter.
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.