KOMPAS.com - Biaya kuliah Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jakarta (UPN Veteran Jakarta) jalur Mandiri 2023 perlu diketahui calon mahasiswa.
Biasanya biaya kuliah calon mahasiswa yang diterima lewat jalur Mandiri perguruan tinggi negeri (PTN) memiliki kebijakan lain dibanding calon mahasiswa yang diterima jalur Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi (SNBP) maupun Seleksi Nasional Berdasarkan Tes (SNBT).
Melansir dari laman resmi UPN Veteran Jakarta, Selasa (16/5/2023) ada dua biaya yang harus dibayarkan mahasiswa yang mendaftar lewat jalur mandiri UPN Veteran Jakarta, yaitu Uang Kuliah Tunggal (UKT) dan Sumbangan Pengembangan Institusi (SPI).
Calon mahasiswa yang ingin mendaftar di UPN Veteran Jakarta lewat jalur Mandiri 2023, berikut kisaran biaya UKT dan SPI jalur mandiri UPN Veteran Jakarta tahun 2023.
Baca juga: Ini Cara Verifikasi Akun PPDB Jakarta 2023 Jenjang SD
A. Fakultas Ekonomi dan Bisnis
1. Prodi Akuntansi
2. Prodi Manajemen
3. Prodi Ekonomi Pembangunan
4. Prodi Ekonomi Syariah
B. Fakultas Kedokteran
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.