Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

15 Universitas Swasta Terbaik di Surabaya, Referensi Pilih Kampus 2023

Kompas.com - 02/03/2023, 08:33 WIB
Mahar Prastiwi,
Ayunda Pininta Kasih

Tim Redaksi

Sumber UniRank

KOMPAS.com - Universitas swasta terbaik di Surabaya bisa menjadi alternatif calon mahasiswa untuk melanjutkan pendidikan di perguruan tinggi.

Selain memilih perguruan tinggi negeri (PTN), saat ini banyak universitas swasta berkualitas yang bisa jadi pilihan para calon mahasiswa. Universitas swasta terbaik di Surabaya bisa dilihat dari hasil pemeringkatan UniRank 2022.

Dalam rilis terbarunya yakni Agustus 2022, setidaknya ada 582 perguruan tinggi di Indonesia yang memenuhi pemeringkatan dari Unirank.

Baca juga: 8 PTN Punya Program Fast Track, S1 Plus S2 Hanya 5 Tahun

UniRank merupakan lembaga pembuat ranking perguruan tinggi internasional yang berpusat di Sydney, Australia.

  • Dilansir dari laman UniRank, Rabu (1/3/2023) ada tiga kriteria Unirank dalam menentukan perguruan tinggi terbaik, yakni:
  • Telah diakui dan terakreditasi oleh lembaga pendidikan tinggi Indonesia.
  • Menawarkan setidaknya pendidikan jenjang S1, atau pendidikan jenjang S2, dan S3.
  • Memberikan pembelajaran formal baik dalam format pendidikan tradisional, tatap muka, dan daring.

Baca juga: Universitas Swasta Terbaik di Bandung, Referensi Pilih Kampus 2023

Universitas swasta terbaik di Surabaya versi UniRank 2022

Dari hasil pemeringkatan Unirank pada Agustus 2022, berikut daftar universitas swasta terbaik di Surabaya versi UniRank 2022.

1. Universitas Kristen Petra

  • Peringkat nasional: 44

2. Universitas Surabaya

  • Peringkat nasional: 56

3. Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya

  • Peringkat nasional: 77

4. Universitas Wijaya Kusuma Surabaya

  • Peringkat nasional: 88

5. Universitas Ciputra Surabaya

  • Peringkat nasional: 109

6. Universitas Narotama

  • Peringkat nasional: 110


Baca juga: 11 Universitas Swasta Terbaik di Palembang, Ada Pilihanmu?

7. Universitas Dr. Soetomo

  • Peringkat nasional: 111

8. Universitas Muhammadiyah Surabaya

  • Peringkat nasional: 116

9. Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya

Halaman:
Sumber UniRank


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com