Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 28/02/2023, 10:37 WIB
|

KOMPAS.com - Pendaftaran Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi (SNBP) 2023 ditutup pada 28 Februari 2023 pukul 15.00 WIB.

Siswa eligible yang bisa mendaftar SNBP 2023 bisa segera melakukan pendaftaran sebelum masa pendaftaran benar-benar ditutup.

Pasalnya tim dari Seleksi Nasional Penerimaan Mahasiswa Baru (SNPMB) 2023 telah menyampaikan bahwa tidak ada perpanjangan waktu untuk masa pendaftaran SNBP 2023.

Bagi siswa eligible yang belum melakukan pendaftaran dan baru akan melakukan pendaftaran hari ini, jangan melupakan dua langkah ini.

Baca juga: Cara Daftar Akun SNPMB untuk Siswa Gap Year, Persiapan UTBK SNBT 2023

Jangan lupa finalisasi pendaftaran SNBP 2023

Saat melakukan pendaftaran SNBP 2023, siswa eligible jangan lupa melakukan finalisasi pendaftaran.

Selain itu, calon mahasiswa yang mendaftar SNBP 2023 juga wajib mengunduh kartu registrasi SNBP. Pasalnya kartu ini akan digunakan saat melakukan daftar ulang di perguruan tinggi negeri (PTN) pilihan.

"Halo, Calon Mahasiswa Indonesia!

Pendaftaran SNBP 2023 akan DITUTUP HARI INI pukul 15.00 WIB.

SNPMB mengimbau siswa untuk SEGERA melakukan finalisasi hingga tahap cetak kartu dan memastikan seluruh data yang terunggah benar.

Bagi siswa yang memilih program studi kesenian dan olahraga diwajibkan untuk menyertakan portofolio sesuai ketentuan," tulis SNPMB BPPP di akun Instagram resminya.

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Halaman:
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+


Rekomendasi untuk anda
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+