KOMPAS.com - Program Kartu Indonesia Pintar (KIP) Kuliah 2023 tidak hanya bisa digunakan untuk mendaftar di perguruan tinggi negeri (PTN) saja.
Tapi ada sejumlah perguruan tinggi swasta (PTS) juga bisa dimanfaatkan mahasiswa penerima KIP Kuliah 2023.
Bahkan beberapa PTS yang merupakan universitas swasta terbaik di Indonesia juga menerima mahasiswa KIP Kuliah 2023.
Merangkum dari laman resmi KIP Kuliah, Minggu (19/2/2023) sebenarnya ada banyak sekali universitas swasta yang menerima mahasiswa peserta KIP Kuliah 2023.
Baca juga: Apa Itu DTKS untuk Daftar KIP Kuliah 2023? Simak Penjelasannya
Kompas.com merangkum beberapa universitas swasta ternama di Indonesia yang bisa menerima mahasiswa peserta KIP Kuliah 2023 lewat jalur Mandiri.
Berikut 20 universitas swasta ternama yang menerima mahasiswa peserta KIP Kuliah 2023.
1. Universitas Bina Nusantara (Binus)
2. Universitas Telkom (Telkom University)
3. Universitas Katolik Indonesia Atma Jaya
4. Universitas Islam Indonesia (UII)
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.