KOMPAS.com - Setiap tahun, Universitas Indonesia (UI) menjadi salah satu kampus yang diminati banyak calon mahasiswa baru di jalur Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN) maupun Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN) atau pada tahun ini disebut Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi (SNBP) 2023 dan Seleksi Nasional Berdasarkan Tes (SNBT) 2023.
Ada banyak jurusan atau prodi di bidang Sains dan Teknologi (Saintek) dan Sosial Humaniora (Soshun) yang termasuk punya keketatan tertinggi saat SNMPTN atau SNBP.
Disebut ketat, karena ada persentase keketatan jurusan atau persentase perbandingan antara daya tampung jurusan dengan peminatnya. Makin besar persentase keketatan, makin rendah persaingan masuk dan makin besar peluang diterima di jurusan tersebut.
Baca juga: 10 Jurusan Terketat IPB dan Daya Tampung 2023, Referensi SNBP-SNBT
Misalnya, jurusan Kedokteran UI memiliki peminat sebanyak 1.177 dengan daya tampung 36. Maka, perbandingan masuk jurusan ini adalah 1:32 atau 1 kursi diperebutkan 32 calon mahasiswa baru.
Saat SNMPTN 2022, UI menerima 1.115 orang mahasiswa baru dari total pendaftar SNMPTN sebanyak 18.550 mahasiswa. Untuk meningkatkan peluang lolos masuk UI, ada baiknya tahu mana saja jurusan saintek dan soshum terketat UI di SNMPTN buat referensi mendaftar SNBP 2023.
Berikut informasi jurusan terketat di UI, dilansir dari laman UI.
Baca juga: 25 Pekerjaan Bergaji Tinggi bagi Lulusan Jurusan Teknik
1. Jurusan Pendidikan Dokter
2. Jurusan Arsitektur
3. Jurusan Arsitektur Interior
Baca juga: 5 Jalur Masuk ITB 2023, Cek Jadwal, Syarat, dan Cara Daftar
4. Jurusan Aktuaria
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.