KOMPAS.com - Prestasi non akademik ditorehkan oleh salah satu mahasiswa Universitas Mulawarman (Unmul), Andi Sigalingging.
Mahasiswa Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan (FPIK) ini menjadi Duta Inspirasi Indonesia yang merupakan program Kementerian Pemuda dan Olahraga RI.
Adapun Duta Inspirasi Indonesia merupakan platform sebagai wadah pemberdayaan pemuda-pemudi terpilih dari 37 provinsi di Indonesia.
Tujuannya untuk menghadirkan berbagai program positif kepemudaan tingkat Nasional dan Internasional guna mencapai Indonesia Emas 2045.
Baca juga: Ini Kontribusi Unmul Terhadap Pemindahan Ibu Kota Negara
Selain itu, ajang tersebut juga sebagai upaya memaksimalkan Bonus Demografi menuju Indonesia Emas 2045 dan Kemajuan Industri 4.0.
Andi terpilih sebagai Duta Inspirasi Indonesia Batch 7 mewakili Provinsi Kalimantan Timur serta Universitas Mulawarman (Unmul).
Melansir laman Unmul, Rabu (25/1/2023), Andi mengatakan bahwa Duta Inspirasi Indonesia terpilih akan menjabat selama tiga bulan, dimulai sejak dilantik pada 1 Desember 2022.
"Kegiatan pelantikan kemarin, dilaksanakan melalui Zoom," ujarnya seperti dikutip dari laman Unmul.
Nantinya, selama 3 bulan Duta yang terpilih akan menyelesaikan program-program yang memanfaatkan 5 platform media sosial antara lain:
1. TikTok
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.