KOMPAS.com - Pendaftaran sekolah kedinasan dikenal cukup sulit dan ketat. Tidak hanya mensyaratkan nilai rapor para siswa, kondisi fisik calon taruna taruni juga menjadi bagian dari syarat mendaftar sekolah kedinasan.
Kondisi fisik yang jadi syarat masuk sekolah kedinasan biasanya berupa tinggi badan hingga kondisi mata minus atau tidak.
Salah satu sekolah kedinasan yang mensyaratkan tinggi badan misalnya Politeknik Siber dan Sandi Negara.
Salah satu syarat mendaftar Politeknik Siber dan Sandi Negara menyebut tinggi badan minimal Pria 165 (seratus enam puluh lima) cm atau Wanita 160 cm dengan berat badan seimbang yang dibuktikan dengan surat hasil pemeriksaan dari dokter Puskesmas setempat.
Baca juga: 5 Kampus Top Eropa dengan Syarat Skor IELTS 6
Bagi siswa yang ingin melanjutkan pendidikan di sekolah kedinasan, jangan khawatir karena tidak semua sekolah kedinasan mensyaratkan tinggi badan tertentu.
Ada dua sekolah kedinasan yang tidak mensyaratkan tinggi badan calon taruna taruninya.
Melansir dari laman resmi masing-masing sekolah kedinasan, berikut dua sekolah kedinasan yang tidak menggunakan tinggi badan.
Sekolah kedinasan Politeknik Statistika STIS menjadi sekolah kedinasan tanpa syarat tinggi badan untuk mendaftar.
Sekolah kedinasan milik BPS ini, meski tidak mengharuskan tinggi badan namun Politeknik Statistika STIS mengharuskan kondisi mata taruna taruni yang prima.
Berikut persyaratan umum masuk STIS:
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.