Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Siswa, Ini Tips Jaga Kesehatan di Musim Hujan

Kompas.com - 03/10/2022, 10:49 WIB
Albertus Adit

Penulis

KOMPAS.com - Saat pergantian musim biasanya tubuh akan mudah terserang penyakit. Apalagi dari musim kemarau ke musim hujan.

Cuaca dingin karena hujan biasanya mudah mengembangkan penyakit. Pergantian musim kemarau ke musim penghujan ini biasanya membuat tubuh lebih rentan terhadap gangguan kesehatan.

Ini karena tubuh dipaksa beradaptasi dengan suhu dan kelembapan udara yang berbeda dari sebelumnya.

Baca juga: 6 Tips Menurunkan Berat Badan yang Sehat

Walaupun kehujanan beberapa kali, tetapi ada sebagian orang yang hanya sekali terkena hujan langsung demam esok harinya.

Karena itu, bagi siswa yang masih sekolah penting sekali menjaga tubuh agar tetap sehat di musim hujan.

Tips setelah kehujanan

Melansir laman RSUD Caruban Madiun, ini tips setelah kehujanan:

1. Setelah kehujanan segera mandi dan keramas.

2. Usahakan tubuh selalu hangat.

3. Tidur cukup dan tidak begadang.

4. Banyak minum air putih.

5. Konsumsi makanan sehat dan jaga makanan.

6. Jaga kebersihan rumah dan lingkungan.

7. Asupan Vitamin C.

8. Berolahraga secara rutin.

Baca juga: 6 Cara Meningkatkan Imun Tubuh Anak

Tips jaga kesehatan di musim hujan

Agar tak mudah sakit di musim hujan, maka kita juga butuh tips menjaga tubuh tetap fit:

Halaman:


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com