Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Program Pintar
Praktik baik dan gagasan pendidikan

Kolom berbagi praktik baik dan gagasan untuk peningkatan kualitas pendidikan. Kolom ini didukung oleh Tanoto Foundation dan dipersembahkan dari dan untuk para penggerak pendidikan, baik guru, kepala sekolah, pengawas sekolah, dosen, dan pemangku kepentingan lain, dalam dunia pendidikan untuk saling menginspirasi.

Merdeka Mengajar dan Peluang Guru Menghadapi Perubahan

Kompas.com - 16/03/2022, 15:38 WIB
Anda bisa menjadi kolumnis !
Kriteria (salah satu): akademisi, pekerja profesional atau praktisi di bidangnya, pengamat atau pemerhati isu-isu strategis, ahli/pakar di bidang tertentu, budayawan/seniman, aktivis organisasi nonpemerintah, tokoh masyarakat, pekerja di institusi pemerintah maupun swasta, mahasiswa S2 dan S3. Cara daftar baca di sini

Bagaimana pembelajaran berpusat pada murid dan terciptanya profil pelajar Pancasila dapat dengan mudah kita gali dalam platform merdeka mengajar.

Semangat untuk terus bergerak sangat kita perlukan. Bagaimana kita bisa menerima perubahan, melakukan gerak nyata untuk membuat perubahan menuju Merdeka Belajar.

Mengutip kalimat Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Nadiem Anwar Makarim dalam peluncuran Merdeka Belajar episode ke-15, "Guru yang terbaik adalah guru yang tidak pernah berhenti untuk belajar dan berinovasi."

Dari guru guru terbaiklah bisa lahir penerus bangsa terbaik yang akan bisa mengisi kemerdekaan pada zamannya nanti. Nilai nilai positif yang kita tanamlah yang akan memberikan bekal kepada mereka dalam kehidupannya kelak.

Baca juga: Nadiem Luncurkan Merdeka Belajar Episode 17, Revitalisasi Bahasa Daerah

Sebagai pendidik kita harus mampu bangkit membuat perubahan. Hadirnya platform merdeka mengajar, organisasi penggerak, dan pelatihan pelatihan online memberikan secercah harapan untuk bangkit dan membuat perubahan menuju Indonesia lebih baik.

Tidak dimungkiri pendidikan kita sedang terpuruk. Hadirnya pandemi menjadi salah satu alasan, ditambah berkembang dengan pesatnya ilmu pengetahuan. Sudah saatnya kita siapkan diri buat perubahan dengan Merdeka Mengajar.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com