KOMPAS.com - Beasiswa Prestasi Talenta untuk Jenjang S1 Dalam Negeri dan Luar Negeri 2021 yang diberikan oleh Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Kemendikbud Ristek) bersama Lembaga Pengelola Dana Pendidikan (LPDP) masih membuka pendaftaran hingga 31 Juni 2021.
Melansir Kemendikbud Ristek, Beasiswa Prestasi Talenta untuk S1 merupakan penghargaan yang diberikan kepada:
1. Peserta didik berprestasi di tingkat nasional dan internasional pada Bidang sains, riset dan teknologi; Bidang seni, budaya dan literasi, Bidang vokasi dan kewirausahaan; serta Bidang olahraga dan kebugaran jasmani.
2. Peserta didik pra-sejahtera berprestasi akademik non-pemenang kompetisi yang berhasil diterima di 15 (lima belas) Perguruan Tinggi Utama Dunia yang ditetapkan oleh LPDP.
Baca juga: 9 Perguruan Tinggi BUMN Buka Beasiswa Kuliah 100 Persen, Yuk Daftar
Beasiswa diberikan sebagai bentuk fasilitasi pengembangan karier belajar dan karier profesional talenta emas Indonesia dalam kerangka Manajemen Talenta Nasional dengan mengacu pada skala prioritas berdasarkan kriteria dan persyaratan yang telah ditentukan.
Beasiswa Prestasi Talenta diberikan untuk jenjang pendidikan:
Cakupan Pembiayaan S1 Dalam Negeri
Biaya Pendidikan:
Baca juga: BCA Buka Beasiswa 2022 Lulusan SMA/SMK, Kuliah Gratis dan Uang Saku
Biaya Pendukung:
Biaya Pendukung (Penerima beasiswa disabilitas):
Cakupan Pembiayaan S1 Luar Negeri
Biaya Pendidikan:
Biaya Pendukung:
Baca juga: Telkom University Buka Beasiswa S1 Ikatan Dinas untuk Lulusan SMA/SMK
Untuk sasaran peraih medali nasional dan internasional:
Untuk sasaran peserta didik non-pemenang kompetisi:
Baca juga: Kuliah Gratis di BRI Institute lewat Beasiswa Aperti BUMN, Ini Cara Daftar
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.