Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jadwal Siaran Langsung Malaysia Masters 2023, Tayang di TV Nasional

Kompas.com - 22/05/2023, 19:00 WIB
Frengky Tanto Wijaya,
Sem Bagaskara

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Usai berlaga dalam ajang Piala Sudirman, kontingen Indonesia akan melanjutkan petualangan dengan bertanding dalam turnamen Malaysia Masters 2023.

Ajang Malaysia Masters 2023 akan digelar di Axiata Arena, Kuala Lumpur mulai Selasa (23/5/2023) hingga Minggu (28/5/2023).

Jadwal siaran langsung Malaysia Masters 2023 secara lengkap dapat disimak pada bagian akhir artikel.

Malaysia Masters 2023 bermakna spesial karena menjadi turnamen perorangan pertama yang masuk ke dalam penghitungan poin kualifikasi Olimpiade Paris 2024.

Baca juga: Daftar Pemain dan Undian Wakil Indonesia di Malaysia Masters 2023 

Turnamen bertaraf Super 500 tersebut akan melangsungkan beberapa rangkaian babak kualifikasi terlebih dahulu.

Sebanyak lima wakil Indonesia akan menjalani babak kualifikasi terlebih dahulu sebelum bertanding melaju lebih jauh dalam turnamen ini pada Selasa (23/5/2023).

Tunggal putra Indonesia, Christian Adinata akan menjalani 16 besar fase kualifikasi dengan menghadapi tunggal putra Jerman, Kai Schaefer dalam laga perdana di Lapangan 4 Axiata Arena, Kuala Lumpur, Malaysia.

Baca juga: Usai Piala Sudirman, Wakil Indonesia Tatap Malaysia Masters 2023

Sementara itu, empat wakil lain Indonesia, yakni dua ganda campuran dan masing-masing satu ganda putri serta ganda putra akan memulai perjalanan pada perempat final fase kualifikasi.

Dari sektor ganda putra, Sabar Karyaman Gutama/Moh. Reza Pahlevi Isfahani akan menghadapi wakil dari Taiwan, Chiu Hsiang Chieh/Yang Ming-Tse dalam laga keempat di Lapangan 2 Axiata Arena.

Beralih ke sektor ganda putri, Meilysa Trias Puspitasari/Rachel Allessya Rose akan memulai kiprah mereka dengan menghadapi wakil tuan rumah, Cheng Su Hui/Cheng Su Yin dalam partai kelima di Lapangan 2 Axiata Arena.

Terakhir dari sektor ganda campuran, terdapat pasangan Adnan Maulana/Nita Violina Marwah dan Amri Syahnawi/Winny Oktavina Kandow yang juga akan memulai turnamen dari perempat final fase kualifikasi.

Baca juga: Malaysia Masters 2023: Emas SEA Games Modal Semangat Indonesia

Adnan/Nita akan menghadapi ganda campuran dari Malaysia, Chan Peng Soon/Cheah Yee See dalam laga ketiga di Lapangan 1 Axiata Arena.

Sementara itu, Amri/Winny akan meladeni perlawanan dari wakil Taiwan, Lee Jhe-Huei/Hsu Ya Ching dalam laga kedua kualifikasi di Lapangan 2.

Selain itu, terdapat beberapa pasangan Indonesia yang akan memulai kiprahnya dari babak 32 besar Malaysia Masters 2023 pada Selasa (23/5/2023).

Terdapat masing-masing tiga ganda putra dan ganda putri Indonesia yang akan memulai perjalanan di babak 32 besar Malaysia Masters pada Selasa (23/5/2023).

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Erick Thohir: Terima Kasih, Skuad Garuda Muda!

Erick Thohir: Terima Kasih, Skuad Garuda Muda!

Timnas Indonesia
Apresiasi Presiden FIFA Terhadap Perjuangan Timnas U23 Indonesia

Apresiasi Presiden FIFA Terhadap Perjuangan Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Piala Asia U17 Putri 2024: Timnas Indonesia Kalah Telak dari Korsel

Hasil Piala Asia U17 Putri 2024: Timnas Indonesia Kalah Telak dari Korsel

Timnas Indonesia
Hasil Timnas U23 Indonesia Vs Guinea 0-1: Garuda Kalah, STY Kartu Merah, Olimpiade Harus Menunggu

Hasil Timnas U23 Indonesia Vs Guinea 0-1: Garuda Kalah, STY Kartu Merah, Olimpiade Harus Menunggu

Timnas Indonesia
LIVE Timnas U23 Indonesia Vs Guinea 0-1: Penalti Lawan Gagal, STY Dapat Kartu Merah

LIVE Timnas U23 Indonesia Vs Guinea 0-1: Penalti Lawan Gagal, STY Dapat Kartu Merah

Timnas Indonesia
LIVE Timnas U23 Indonesia Vs Guinea 0-1, Sapuan Nathan Selamatkan Garuda Muda

LIVE Timnas U23 Indonesia Vs Guinea 0-1, Sapuan Nathan Selamatkan Garuda Muda

Timnas Indonesia
HT Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Jebolan Barcelona Cetak Gol, Garuda Muda Tertinggal

HT Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Jebolan Barcelona Cetak Gol, Garuda Muda Tertinggal

Timnas Indonesia
LIVE Timnas U23 Indonesia Vs Guinea 0-1, Penalti Eks Barcelona Bawa Lawan Unggul

LIVE Timnas U23 Indonesia Vs Guinea 0-1, Penalti Eks Barcelona Bawa Lawan Unggul

Timnas Indonesia
Susunan Pemain Indonesia Vs Guinea, Rafael Struick dan Nathan Starter

Susunan Pemain Indonesia Vs Guinea, Rafael Struick dan Nathan Starter

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Indonesia Vs Guinea, Kickoff 20.00 WIB

Link Live Streaming Indonesia Vs Guinea, Kickoff 20.00 WIB

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Kata Ketua Badan Timnas soal Elkan Baggott

Indonesia Vs Guinea, Kata Ketua Badan Timnas soal Elkan Baggott

Timnas Indonesia
Petinggi Persib Harap Dua Kubu Suporter Bisa Hadir di Championship Series Liga 1

Petinggi Persib Harap Dua Kubu Suporter Bisa Hadir di Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Madrid ke Final Liga Champions, Sensasi Ancelotti dan Dongeng 'Comeback' Los Blancos

Madrid ke Final Liga Champions, Sensasi Ancelotti dan Dongeng "Comeback" Los Blancos

Liga Champions
Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Malam Ini

Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Malam Ini

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Situasi Bola Mati dan Tekad Skuad Kaba Diawara

Indonesia Vs Guinea: Situasi Bola Mati dan Tekad Skuad Kaba Diawara

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com