Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Kejuaraan Beregu Asia: Tak Sampai 30 Menit, Gregoria Mariska Buka Keunggulan Indonesia atas Korsel

Kompas.com - 17/02/2022, 15:38 WIB
Celvin Moniaga Sipahutar,
Aloysius Gonsaga AE

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Tunggal putri Indonesia, Gregoria Mariska Tunjung, membuka keunggulan 1-0 Indonesia atas Korea Selatan pada laga ketiga Grup Z Badminton Asia Team Championships atau Kejuaraan Beregu Asia 2022.

Bertanding di Setia City Convention Centre, Selangor, Malaysia, Rabu (17/2/2022) sore WIB, Gregoria Mariska sukses membekuk Sim Yu Jin.

Baca juga: Line Up Tim Putri Indonesia Vs Korea Selatan di Kejuaraan Beregu Asia, Gregoria Main

Gregoria menang secara straight game atau dua gim 21-6 dan 21-18 dalam laga yang berjalan 26 menit.

Selanjutnya, giliran ganda putri Indonesia Febriana Dwipuji Kusuma/Amalia Cahaya Pratiwi yang bertanding. Mereka akan melawan Baek Ha Na/Seong Seung Yeon.

Ulasan pertandingan

Indonesia menghadapi ujian sesungguhnya di fase grup karena sang lawan kali ini adalah Korea Selatan.

Adapun Indonesia dan Korea Selatan sama-sama telah mengemas dua kemenangan di Grup Z, tetapi Korsel berhak di puncak karena berhasil menang 10 gim.

Melawan Korsel, Indonesia kembali menurunkan sang kapten Gregoria Mariska.

Sebelumnya, Gregoria disimpan saat Indonesia menang 5-0 atas Kazakhstan pada laga kedua Grup Z, Rabu (16/2/2022).

Bertanding kontra Sim Yu Jin, Gregoria di atas kertas diunggulkan karena punya ranking BWF lebih baik.

Baca juga: Rekap Kejuaraan Beregu Asia, Perjuangan Indonesia Berbuah Kemenangan 3-2 Atas Korsel

Saat ini, Gregoria menempati peringkat ke-27 dunia, sedangkan Sim di posisi ke-49.

Gregoria memulai pertandingan dengan impresif. Smes-smes yang dilancarkan membuatnya unggul cepat 6-2.

Dia membuat sang lawan tak mampu berbuat banyak hingga unggul 11-3 saat interval.

Poin demi poin terus Gregoria raup seusai interval. Tak butuh waktu lama, wakil Indonesia memperlebar skor menjadi 17-5.

Dominasi Gregoria membuat Sim hanya mampu membukukan enam poin. Gregoria lalu menutup gim pertama dengan kemenangan telak 21-6.

Baca juga: Kejuaraan Beregu Asia: Kunci Kemenangan Chico atas Musuh Bebuyutan Anthony Ginting

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Hasil Barcelona Vs Valencia: Hujan 6 Gol, Lewandowski Hattrick, Barca Menang

Hasil Barcelona Vs Valencia: Hujan 6 Gol, Lewandowski Hattrick, Barca Menang

Liga Spanyol
   Hasil Semifinal Piala Asia U23: Jepang ke Final, Indonesia Lawan Irak

Hasil Semifinal Piala Asia U23: Jepang ke Final, Indonesia Lawan Irak

Internasional
Indonesia Vs Uzbekistan, Mental Jatuh Garuda dan Pergantian Efektif Lawan

Indonesia Vs Uzbekistan, Mental Jatuh Garuda dan Pergantian Efektif Lawan

Timnas Indonesia
Pengamat Tanah Air: Kedalaman Skuad dan Kecerdasan Uzbekistan Berbicara

Pengamat Tanah Air: Kedalaman Skuad dan Kecerdasan Uzbekistan Berbicara

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Uzbekistan: Gol Dianulir, Ferarri Nilai Ada Kejanggalan

Indonesia Vs Uzbekistan: Gol Dianulir, Ferarri Nilai Ada Kejanggalan

Timnas Indonesia
Jadwal Perebutan Peringkat Ketiga Timnas U23 Indonesia di Piala Asia U23

Jadwal Perebutan Peringkat Ketiga Timnas U23 Indonesia di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Hasil Indonesia Vs Uzbekistan 0-2: Drama VAR-Kartu Merah, Garuda ke Perebutan Peringkat Ketiga

Hasil Indonesia Vs Uzbekistan 0-2: Drama VAR-Kartu Merah, Garuda ke Perebutan Peringkat Ketiga

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Jepang Vs Irak, Kickoff 00.30 WIB

Link Live Streaming Jepang Vs Irak, Kickoff 00.30 WIB

Internasional
Live Indonesia Vs Uzbekistan, Rizky Ridho Diusir Wasit, Garuda Bobol Lagi

Live Indonesia Vs Uzbekistan, Rizky Ridho Diusir Wasit, Garuda Bobol Lagi

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Uzbekistan: Drama VAR, Gol Ferarri Dibatalkan, Garuda Bobol

Live Indonesia Vs Uzbekistan: Drama VAR, Gol Ferarri Dibatalkan, Garuda Bobol

Timnas Indonesia
Garuda Muda Tim Pertama yang Menahan Uzbekistan Tanpa Gol pada Babak Pertama

Garuda Muda Tim Pertama yang Menahan Uzbekistan Tanpa Gol pada Babak Pertama

Timnas Indonesia
HT Indonesia Vs Uzbekistan, Garuda Muda Tahan Dominasi Lawan

HT Indonesia Vs Uzbekistan, Garuda Muda Tahan Dominasi Lawan

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Uzbekistan, Alasan Insiden Witan Berbuah Drop Ball bagi Kiper Lawan

Indonesia Vs Uzbekistan, Alasan Insiden Witan Berbuah Drop Ball bagi Kiper Lawan

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Uzbekistan, Drama VAR, Tendangan Kapten Buriev Kena Tiang

Live Indonesia Vs Uzbekistan, Drama VAR, Tendangan Kapten Buriev Kena Tiang

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Uzbekistan: Jegal Lawan, Nathan Kena Kartu Kuning

Live Indonesia Vs Uzbekistan: Jegal Lawan, Nathan Kena Kartu Kuning

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com