Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Julukan Para Pebulu Tangkis Indonesia, Termasuk 'Minions' bagi Marcus/Kevin

Kompas.com - 21/05/2020, 03:00 WIB
Nirmala Maulana Achmad

Penulis

Sumber BolaSport

KOMPAS.com - Para pebulu tangkis Tanah Air memiliki julukan khusus, entah itu berawal dari para penggemar mereka atau kebiasaan saat bertanding.

Contohnya ganda putra nomor satu dunia saat ini, Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo.

Marcus/Kevin mempunyai julukan 'Minions' karena postur keduanya tergolong kecil.

Baca juga: Ganda Putra Malaysia Disiapkan untuk Taklukkan Marcus/Kevin pada Piala Thomas

Berikut asal mula julukan-julukan pebulu tangkis Indonesia:

1. Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo

Marcus/Kevin memiliki julukan 'Minions' karena ukuran tubuhnya yang sama-sama mungil. Kevin dan Marcus masing-masing memiliki tinggi badan 170 cm dan 169 cm.

Melansir dari Djarum Badminton, julukan 'Minions' dipopuperkan pecinta bulu tangkis, Stephanie Zen pada 2015. Minions diambil dari tokoh dalam film Despicable Me.

Julukan tersebut semakin populer setelah Marcus/Kevin semakin bersinar dengan deretan prestasi yang mereka peroleh.

Federasi Bulu Tangkis Dunia (BWF) bahkan pernah menggunakan nama Minions dalam pemberitaan mereka.

Selain itu, Kevin Sanjaya juga punya julukan lain, tangan petir dan flying kevin. Itu karena Kevin memiliki pukulan keras dan suka melompat.

Pasangan ganda putra Indonesia, Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo melawan wakil Malaysia, Aaron Chia/Soh Wooi Yik saat pertandingan babak semi final Indonesia Masters 2020 di Istora Senayan, Jakarta, Sabtu (18/1/2020). Marcus/Kevin menang dua gim langsung atas Aaron/Soh dengan skor 21-19, 21-19 dalam tempo 33 menit.KOMPAS.com/GARRY LOTULUNG Pasangan ganda putra Indonesia, Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo melawan wakil Malaysia, Aaron Chia/Soh Wooi Yik saat pertandingan babak semi final Indonesia Masters 2020 di Istora Senayan, Jakarta, Sabtu (18/1/2020). Marcus/Kevin menang dua gim langsung atas Aaron/Soh dengan skor 21-19, 21-19 dalam tempo 33 menit.

2. Taufik Hidayat

Taufik Hidayat memiliki ciri khas backhand smash ketika menyerang rivalnya.

Melalui teknik tersebut, lawan akan kesulitan menangkis pukulan kencang Taufik.

Hingga kini, Taufik tercatat sebagai pemegang rekor backhand smash tercepat, yakni 206 km/jam.

Legenda bulu tangkis Indonesia, Taufik Hidayat.Dok. Foo Kok Keong Legenda bulu tangkis Indonesia, Taufik Hidayat.

3. Hariyanto Arbi

Halaman:
Sumber BolaSport
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Alasan Emi Martinez Tidak Diusir Setelah Kena Kartu Kuning 2 Kali

Alasan Emi Martinez Tidak Diusir Setelah Kena Kartu Kuning 2 Kali

Liga Lain
Berkat Atalanta, Liga Italia Resmi Punya 5 Wakil di Liga Champions 2024-2025

Berkat Atalanta, Liga Italia Resmi Punya 5 Wakil di Liga Champions 2024-2025

Liga Champions
12 Pemain Basket USA di Olimpiade Paris 2024, LeBron James dan Durant Kembali

12 Pemain Basket USA di Olimpiade Paris 2024, LeBron James dan Durant Kembali

Internasional
Reaksi dan Target Pelatih Persib Setelah Pastikan Tiket Championship

Reaksi dan Target Pelatih Persib Setelah Pastikan Tiket Championship

Liga Indonesia
Klopp: Liverpool Kalah dari Atalanta karena Perbedaan Kecepatan

Klopp: Liverpool Kalah dari Atalanta karena Perbedaan Kecepatan

Liga Lain
Head to head dan Top Skor Duel Persib Bandung Vs Persebaya

Head to head dan Top Skor Duel Persib Bandung Vs Persebaya

Liga Indonesia
Timnas U23 Indonesia Cetak Sejarah Pertama Kali di Piala Asia U23

Timnas U23 Indonesia Cetak Sejarah Pertama Kali di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Internasional
Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Liga Lain
Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Liga Lain
Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Liga Italia
Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Timnas Indonesia
Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com