Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Mengusir Nyamuk dari Dalam Rumah secara Alami

Kompas.com - 24/03/2023, 15:30 WIB
Erwina Rachmi Puspapertiwi,
Inten Esti Pratiwi

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Meski hanya memiliki ukuran badan sekitar 3,5 sampai 5 milimeter, nyamuk sangat menganggu karena suara dengungannya yang berisik dan gigitannya yang membuat gatal.

Sayangnya, serangga ini memiliki ukuran tubuh yang kecil dan kemampuan terbang yang cepat, sekitar 1,6 hingga 2,4 km/jam.

Hal ini membuat kita sulit menangkap nyamuk yang terbang di sekeliling kita.

Padahal selain menganggu, nyamuk juga dapat mengancam kesehatan manusia karena bisa menularkan penyakit.

Untuk mencegah itu, berikut cara mengusir nyamuk yang berada di dalam rumah kita.

Baca juga: Cara Mengusir Tokek yang Berisik di Dalam Rumah


Bahaya nyamuk

Nyamuk Aedes aegypti penyebab penyakit demam berdarah dengue (DBD). Nyamuk ini berkembang biak dengan menghisap darah manusia, sehingga berpotensi membawa virus dengue penyebab penyakit.SHUTTERSTOCK/Witsawat.S Nyamuk Aedes aegypti penyebab penyakit demam berdarah dengue (DBD). Nyamuk ini berkembang biak dengan menghisap darah manusia, sehingga berpotensi membawa virus dengue penyebab penyakit.
Menurut Badan Perlindungan Lingkungan AS (EPA), gigitan nyamuk dapat menyebabkan iritasi berkat adanya reaksi alergi di kulit terhadap air liur nyamuk.

Kondisi inilah yang menyebabkan kulit akan bentol merah dan gatal setelah digigit nyamuk.

Kenyataannya, gigitan nyamuk memiliki risiko yang lebih serius daripada gatal.

Beberapa gigitan nyamuk dapat menularkan penyakit dan virus serius seperti malaria, virus dengue, Zika dan virus West Nile. Pasien yang terkena virus tersebut dapat mengalami kecacatan dan efek lainnya yang berpotensi mematikan.

Nyamuk tidak hanya dapat membawa penyakit yang menimpa manusia.

Serangga ini juga dapat menularkan beberapa penyakit dan parasit yang sangat rentan terhadap anjing dan kuda. Ini termasuk cacing hati anjing, ensefalitis kuda timur, dan virus West Nile.

Baca juga: Cara Mengusir Kecoak Tanpa Menyentuhnya

Cara mengusir nyamuk dari rumah

Ilustrasi cara mengusir nyamuk.SHUTTERSTOCK/KWANGMOOZAA Ilustrasi cara mengusir nyamuk.

1. Bersihkan genangan air

Dilansir dari Forbes, cara paling fektif untuk membasmi nyamuk dan mencegahnya datang lagi adalah dengan menghilangkan atau membersihkan genangan air di halaman rumah secara teratur.

Keringkan wadah yang dapat menampung air atau pastikan tertutup rapat. Ini dilakukan untuk mencegah nyamuk berkembang biak di tempat itu.

2. Bersihkan talang air

Talang air yang tersumbat bisa menjadi wadah air hujan yang menimbulkan genangan air. Talang ini biasanya juga dijatuhi daun dan ranting sehingga menghasilkan nutrisi organik sempurna bagi nyamuk.

Karena itu, direkomendasikan membersihkan talang air dua kali setahun jika memungkinkan. Tindakan ini dilakukan untuk mencegah nyamuk berkembang biak dan masuk rumah.

Halaman Berikutnya
Halaman:

Terkini Lainnya

Profil Shaun Evans, Wasit Indonesia vs Korsel Piala Asia U23 2024

Profil Shaun Evans, Wasit Indonesia vs Korsel Piala Asia U23 2024

Tren
Kenya Diterjang Banjir Bandang, KBRI Pastikan Kondisi WNI Aman

Kenya Diterjang Banjir Bandang, KBRI Pastikan Kondisi WNI Aman

Tren
Jadwal Festival Lampion Waisak Borobudur 2024, Tukar Tiket Mulai Mei

Jadwal Festival Lampion Waisak Borobudur 2024, Tukar Tiket Mulai Mei

Tren
Penelitian Menemukan Bagaimana Kucing Menghasilkan Suara Dengkuran Uniknya

Penelitian Menemukan Bagaimana Kucing Menghasilkan Suara Dengkuran Uniknya

Tren
Daftar Pelatih Timnas Indonesia dari Masa ke Masa, Shin Tae-yong Paling Lama

Daftar Pelatih Timnas Indonesia dari Masa ke Masa, Shin Tae-yong Paling Lama

Tren
Belum Terjual, Mobil Mario Dandy Dilelang mulai Rp 809 Juta, Simak Cara Belinya

Belum Terjual, Mobil Mario Dandy Dilelang mulai Rp 809 Juta, Simak Cara Belinya

Tren
Indonesia Vs Korea Selatan di Piala Asia U23, Shin Tae-yong dan Pratama Arhan Akan Hadapi Rekannya

Indonesia Vs Korea Selatan di Piala Asia U23, Shin Tae-yong dan Pratama Arhan Akan Hadapi Rekannya

Tren
Jadwal dan Live Streaming Indonesia Vs Korea Selatan di Piala Asia U23, Kick Off 00.30 WIB

Jadwal dan Live Streaming Indonesia Vs Korea Selatan di Piala Asia U23, Kick Off 00.30 WIB

Tren
Kronologi Perampok Sebar Uang Curian Rp 250 Juta untuk Mengecoh Kejaran Warga di Jambi

Kronologi Perampok Sebar Uang Curian Rp 250 Juta untuk Mengecoh Kejaran Warga di Jambi

Tren
20 Negara Penduduk Terbanyak di Dunia 2024, Indonesia Nomor Berapa?

20 Negara Penduduk Terbanyak di Dunia 2024, Indonesia Nomor Berapa?

Tren
Ilmuwan Akhirnya Tahu Apa Isi Bulan, Disebut Mirip dengan Bumi

Ilmuwan Akhirnya Tahu Apa Isi Bulan, Disebut Mirip dengan Bumi

Tren
14 Kepala Daerah Penerima Satyalancana dari Jokowi, Ada Bobby tapi Gibran Batal Hadir

14 Kepala Daerah Penerima Satyalancana dari Jokowi, Ada Bobby tapi Gibran Batal Hadir

Tren
KAI Sediakan Fitur 'Connecting Train' untuk Penumpang yang Tidak Dapat Tiket di Stasiun

KAI Sediakan Fitur "Connecting Train" untuk Penumpang yang Tidak Dapat Tiket di Stasiun

Tren
Daftar Dugaan Keterlibatan Keluarga SYL dalam Pencucian Uang, Digunakan untuk Skincare dan Renovasi Rumah

Daftar Dugaan Keterlibatan Keluarga SYL dalam Pencucian Uang, Digunakan untuk Skincare dan Renovasi Rumah

Tren
Daftar Keluarga Jokowi yang Terima Penghargaan, Terbaru Bobby Nasution

Daftar Keluarga Jokowi yang Terima Penghargaan, Terbaru Bobby Nasution

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com