Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Beli Tiket Pesawat Citilink

Kompas.com - 09/03/2023, 21:00 WIB
Dandy Bayu Bramasta,
Farid Firdaus

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Cara membeli tiket pesawat Citilink dapat dilakukan melalui laman resminya.

Laman resmi sekaligus laman pemesanan tiket pesawat Citilink dapat diakses melalui laman https://www.citilink.co.id/.

Lantas, bagaimana cara membeli tiket pesawat Citilink?

Cara beli tiket pesawat Citilink

1. Buka laman https://www.citilink.co.id/.

2. Klik menu "Cari Penerbangan".

  • Pilih bandara keberangkatan, bandara tujuan, tanggal keberangkatan, dan isikan jumlah penumpang.

3. Klik "Cari Penerbangan".

4. Anda akan diarahkan ke halaman "Penerbangan Saya".

  • Pada halaman tersebut menampilkan rincian penerbangan meliputi rute, nomor, hingga harga tiket.

Baca juga: Cara Beli Tiket Pesawat Lion Air

5. Klik pada lingkaran kecil di kolom harga.

6. Klik "Lanjutkan".

7. Anda diminta memasukkan data penumpang, meliputi:

  • Nama lengkap.
  • Telepon seluler.
  • Alamat email.
  • Nomor KTP.
  • Vaksin.
  • Tanggal lahir.

8. Klik "Lanjutkan".

9. Anda akan dibawa ke halaman "Pilih Kursi"

Baca juga: Cara Beli Tiket Pesawat Garuda Indonesia

10. Pilih kursi yang tersedia.

11. Klik "Lanjutkan".

12. Selanjutnya, selesaikan pembayaran. Tipe pembayaran ada beberapa macam, antara lain:

  • LinkAja.
  • KlikBCA.
  • BCA KlikPay.
  • SCM Mandiri.
  • CIMB Clicks.
  • Danamon.
  • BNI iPay.
  • Doku Walet.
  • PermataNet.
  • BRImo.

13. Pilih salah satu dan klik kolom "Saya telah membaca, memahami dan setuju Syarat dan kondisi".

14. Klik "Lanjutkan".

15. Selesaikan pembayaran.

Baca juga: Penumpang Buka Pintu Darurat, Pesawat Lion Air Kupang-Surabaya Batal Terbang

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.


Terkini Lainnya

Manfaat Daun Gatal Papua, Diklaim Ampuh Atasi Pegal dan Lelah

Manfaat Daun Gatal Papua, Diklaim Ampuh Atasi Pegal dan Lelah

Tren
Prakiraan Cuaca BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, Petir, dan Kilat 26-27 April 2024

Prakiraan Cuaca BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, Petir, dan Kilat 26-27 April 2024

Tren
[POPULER TREN] Jalan Kaki untuk Menurunkan Berat Badan | Kenaikan UKT Unsoed

[POPULER TREN] Jalan Kaki untuk Menurunkan Berat Badan | Kenaikan UKT Unsoed

Tren
Profil Shaun Evans, Wasit Indonesia vs Korsel Piala Asia U23 2024

Profil Shaun Evans, Wasit Indonesia vs Korsel Piala Asia U23 2024

Tren
Kenya Diterjang Banjir Bandang, KBRI Pastikan Kondisi WNI Aman

Kenya Diterjang Banjir Bandang, KBRI Pastikan Kondisi WNI Aman

Tren
Jadwal Festival Lampion Waisak Borobudur 2024, Tukar Tiket Mulai Mei

Jadwal Festival Lampion Waisak Borobudur 2024, Tukar Tiket Mulai Mei

Tren
Penelitian Menemukan Bagaimana Kucing Menghasilkan Suara Dengkuran Uniknya

Penelitian Menemukan Bagaimana Kucing Menghasilkan Suara Dengkuran Uniknya

Tren
Daftar Pelatih Timnas Indonesia dari Masa ke Masa, Shin Tae-yong Paling Lama

Daftar Pelatih Timnas Indonesia dari Masa ke Masa, Shin Tae-yong Paling Lama

Tren
Belum Terjual, Mobil Mario Dandy Dilelang mulai Rp 809 Juta, Simak Cara Belinya

Belum Terjual, Mobil Mario Dandy Dilelang mulai Rp 809 Juta, Simak Cara Belinya

Tren
Indonesia Vs Korea Selatan di Piala Asia U23, Shin Tae-yong dan Pratama Arhan Akan Hadapi Rekannya

Indonesia Vs Korea Selatan di Piala Asia U23, Shin Tae-yong dan Pratama Arhan Akan Hadapi Rekannya

Tren
Jadwal dan Live Streaming Indonesia Vs Korea Selatan di Piala Asia U23, Kick Off 00.30 WIB

Jadwal dan Live Streaming Indonesia Vs Korea Selatan di Piala Asia U23, Kick Off 00.30 WIB

Tren
Kronologi Perampok Sebar Uang Curian Rp 250 Juta untuk Mengecoh Kejaran Warga di Jambi

Kronologi Perampok Sebar Uang Curian Rp 250 Juta untuk Mengecoh Kejaran Warga di Jambi

Tren
20 Negara Penduduk Terbanyak di Dunia 2024, Indonesia Nomor Berapa?

20 Negara Penduduk Terbanyak di Dunia 2024, Indonesia Nomor Berapa?

Tren
Ilmuwan Akhirnya Tahu Apa Isi Bulan, Disebut Mirip dengan Bumi

Ilmuwan Akhirnya Tahu Apa Isi Bulan, Disebut Mirip dengan Bumi

Tren
14 Kepala Daerah Penerima Satyalancana dari Jokowi, Ada Bobby tapi Gibran Batal Hadir

14 Kepala Daerah Penerima Satyalancana dari Jokowi, Ada Bobby tapi Gibran Batal Hadir

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com