Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Benarkah Gigitan Kucing Bisa Sebabkan Kaki Diamputasi? Ini Penjelasan Dokter

Kompas.com - 06/03/2023, 19:00 WIB
Diva Lufiana Putri,
Inten Esti Pratiwi

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Unggahan berisi seseorang digigit kucing hingga bengkak, lukanya menyebar, dan terancam diamputasi, ramai di media sosial.

Dibuat oleh akun Twitter ini, Minggu (5/3/2023), warganet menceritakan bahwa eyangnya digigit kucing sampai berdarah. Malamnya, kaki yang terkena gigitan menjadi bengkak dan memerah.

Malam itu juga, sang eyang pun diperiksakan ke dokter dan diberi salep serta obat. Namun, kurun seminggu kemudian, bengkak berubah keunguan dan semakin parah.

"Akhirnya memutuskan untuk balik ke dokter lagi, dokter bilang kalau bengkaknya menyebar sampai ke betis harus diamputasi. Sekarang bengkaknya udah di atas mata kaki," tulisnya.

Warganet ini kemudian bertanya apa penyebab gigitan kucing menjadi semakin parah.

"Kenapa gigitannya jadi parah gini ya. Digigit bukan karna melerai kucing berantem tapi krn lagi beres2 rumah," tanyanya.

Menanggapi unggahan ini, beberapa warganet pun menceritakan pengalamannya digigit kucing.

Baca juga: Kucing Persia, Karakteristik dan Cara Perawatannya

Sementara itu, sebagian warganet berpendapat bahwa yang bersangkutan kemungkinan terkena diabetes.

"NDER AKU PERNAH digigit kucing semi liar(?) punya tetangga aku, sampe bolong gitu + 1 hari kemudian bengkak n berakhir dijahit di puskes," kata salah satu warganet.

"Senasib, aku pernah ngelerai kucing dan kaki ku di gigit sampe bolong. lumayan sih 12 hari gak bisa jalan normal alias pincang karna ngilu + bengkak dan tersiksa bgt," cerita warganet.

"Sepertinya eyang km punya riwayat diabetes ya? soalnya aku juga pernah digigit kucing aku, tp yg parahnya cmn sampe segini doang sisanya pulih," ujar warganet lain.

"Kayanya nenekmu ada riwayat diabetes nder, coba dibawa ke dokter terus cek kadar gulanya," kata warganet lain.

Hingga Senin (6/3/2023) siang, twit soal gigitan kucing ini telah dilihat lebih dari 1 juta kali dan disukai oleh lebih dari 5.300 pengguna.

Lantas, seberapa berbahaya gigitan kucing? Bisakah menyebabkan kaki diamputasi?

Baca juga: Jangan Menarik Ekor Kucing, Ini Bahaya yang Mengintai!


Penjelasan dokter

Dosen Departemen Klinik, Reproduksi, dan Patologi, Fakultas Kedokteran Hewan (FKH) IPB, drh Vetnizah Juniantito menjelaskan, gigitan kucing memang bisa menjadi luka serius.

Halaman:

Terkini Lainnya

Warganet Soroti Persyaratan Rekrutmen PT KAI, Disebut Pakai Standar Tinggi

Warganet Soroti Persyaratan Rekrutmen PT KAI, Disebut Pakai Standar Tinggi

Tren
OJK Terbitkan Daftar 537 Pinjol Ilegal per 31 Maret 2024, Berikut Rinciannya

OJK Terbitkan Daftar 537 Pinjol Ilegal per 31 Maret 2024, Berikut Rinciannya

Tren
Perempuan Brasil Bawa Mayat dengan Kursi Roda ke Bank untuk Buat Pinjaman

Perempuan Brasil Bawa Mayat dengan Kursi Roda ke Bank untuk Buat Pinjaman

Tren
KAI Buka Rekrutmen Program Management Trainee 2024, Ini Syarat, Kriteria Pelamar, dan Tahapannya

KAI Buka Rekrutmen Program Management Trainee 2024, Ini Syarat, Kriteria Pelamar, dan Tahapannya

Tren
Kata Media Asing soal Gunung Ruang Meletus, Soroti Potensi Tsunami

Kata Media Asing soal Gunung Ruang Meletus, Soroti Potensi Tsunami

Tren
Dekan FEB Unas Diduga Catut Nama Dosen Malaysia di Jurnal Ilmiah, Kampus Buka Suara

Dekan FEB Unas Diduga Catut Nama Dosen Malaysia di Jurnal Ilmiah, Kampus Buka Suara

Tren
Apakah Info Penghasilan di Laman SSCASN Hanya Gaji Pokok? Ini Kata BKN

Apakah Info Penghasilan di Laman SSCASN Hanya Gaji Pokok? Ini Kata BKN

Tren
Terkenal Gersang, Mengapa Dubai Bisa Dilanda Banjir Besar?

Terkenal Gersang, Mengapa Dubai Bisa Dilanda Banjir Besar?

Tren
Dampak Erupsi Gunung Ruang, Bandara Sam Ratulangi di Sulawesi Utara Ditutup 3 Jam

Dampak Erupsi Gunung Ruang, Bandara Sam Ratulangi di Sulawesi Utara Ditutup 3 Jam

Tren
Puncak Hujan Meteor Lyrids 21-22 April 2024, Ini Cara Menyaksikannya

Puncak Hujan Meteor Lyrids 21-22 April 2024, Ini Cara Menyaksikannya

Tren
Mengenal Apa Itu 'Cloud Seeding', Modifikasi Cuaca yang Dituding Picu Banjir di Dubai

Mengenal Apa Itu "Cloud Seeding", Modifikasi Cuaca yang Dituding Picu Banjir di Dubai

Tren
Warganet Sebut Insentif Prakerja Gelombang 66 Naik Jadi Rp 700.000, Benarkah?

Warganet Sebut Insentif Prakerja Gelombang 66 Naik Jadi Rp 700.000, Benarkah?

Tren
Kasus Pencurian dengan Cara Ganjal ATM Kembali Terjadi, Ketahui Cara Menghindarinya

Kasus Pencurian dengan Cara Ganjal ATM Kembali Terjadi, Ketahui Cara Menghindarinya

Tren
Rusia Tarik Pasukan yang Duduki Azerbaijan Selama 3,5 Tahun Terakhir

Rusia Tarik Pasukan yang Duduki Azerbaijan Selama 3,5 Tahun Terakhir

Tren
PVMBG: Waspadai Potensi Tsunami dari Erupsi Gunung Ruang

PVMBG: Waspadai Potensi Tsunami dari Erupsi Gunung Ruang

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com