Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Dapat Vaksin Rabies Gratis untuk Kucing dan Anjing di Jakarta, Bandung, dan DIY

Kompas.com - 12/09/2022, 15:00 WIB
Nur Rohmi Aida,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi

KOMPAS.com – Menjelang hari rabies sedunia tanggal 28 September sejumlah daerah di Indonesia mengadakan program vaksinasi rabies gratis.

Dengan program ini masyarakat bisa mendapatkan vaksin rabies gratis untuk hewan peliharaannya seperti kucing dan anjing.

Dikutip dari laman CDC, vaksin rabies penting untuk mencegah penyakit rabies.

Penyakit rabies merupakan penyakit serius yang hampir selalu mengakibatkan kematian.

Virus rabies ini menginfeksi sistem saraf pusat, dengan gejala yang bisa muncul ketika terinfeksi virus rabies yakni kebingungan, perilaku abnormal, halusinasi, hidrofobia (takut air), insomnia, koma dan kematian.

Manusia bisa terkena rabies jika kontak dengan air liur atau jaringan saraf hewan yang terinfeksi seperti melalui gigitan dan cakaran.

Baca juga: Penyakit Rabies Buat Penderitanya Takut Air, Benarkah?

Berikut ini sejumlah daerah yang menyediakan layanan vaksinasi rabies gratis:

1. DKI Jakarta

Dinas Ketahanan Pangan, Kelautan, dan Pertanian Provinsi Jakarta memberikan program vaksinasi rabies gratis mulai tanggal 15 September–31 Oktober 2022.

Pemprov DKI berkolaborasi dengan Perhimpunan Dokter Hewan Indonesia (PDHI) Cabang DKI Jakarta, Rumah Sakit Hewan Jakarta, Klinik Hewan dan Dokter Hewan Praktek mengadakan pelayanan vaksinasi rabies gratis serentak di 5 wilayah kota administrasi.

Kepala Dinas Ketahanan Pangan, Kelautan dan Pertanian Provinsi Jakarta Suharini Eliawati mengatakan, vaksin rabies wajib diberikan kepada hewan peliharaan minimal satu tahun sekali.

Ia mengatakan warga DKI Jakarta dengan adanya program ini maka bisa mendapatkan vaksin rabies gratis untuk kucing, anjing ataupun musang miliknya.

Untuk cara dapat vaksin rabies gratis di DKI Jakarta dan mana saja daftar lokasi yang menyediakan vaksin rabies gratis, informasinya bisa disimak dalam link berikut.

Berikut sejumlah syarat untuk mendapatkan vaksin rabies gratis bagi hewan peliharaan, yakni: Pemilik hewan ber-KTP DKI Jakarta

  • Usia hewan minimal 5 bulan
  • Kondisi sehat, tidak flu/diare
  • Tidak demam
  • Tidak kurus/malnutrisi
  • Tidak dalam masa pemulihan penyakit.

Baca juga: Kenali, Ini Tanda-tanda Rabies pada Kucing

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Indonesia Vs Korea Selatan di Piala Asia U23, Shin Tae-yong dan Pratama Arhan Akan Hadapi Rekannya

Indonesia Vs Korea Selatan di Piala Asia U23, Shin Tae-yong dan Pratama Arhan Akan Hadapi Rekannya

Tren
Jadwal dan Live Streaming Indonesia Vs Korea Selatan di Piala Asia U23, Kick Off 00.30 WIB

Jadwal dan Live Streaming Indonesia Vs Korea Selatan di Piala Asia U23, Kick Off 00.30 WIB

Tren
Kronologi Perampok Sebar Uang Curian Rp 250 Juta untuk Mengecoh Kejaran Warga di Jambi

Kronologi Perampok Sebar Uang Curian Rp 250 Juta untuk Mengecoh Kejaran Warga di Jambi

Tren
20 Negara Penduduk Terbanyak di Dunia 2024, Indonesia Nomor Berapa?

20 Negara Penduduk Terbanyak di Dunia 2024, Indonesia Nomor Berapa?

Tren
Ilmuwan Akhirnya Tahu Apa Isi Bulan, Disebut Mirip dengan Bumi

Ilmuwan Akhirnya Tahu Apa Isi Bulan, Disebut Mirip dengan Bumi

Tren
14 Kepala Daerah Penerima Satyalancana dari Jokowi, Ada Bobby tapi Gibran Batal Hadir

14 Kepala Daerah Penerima Satyalancana dari Jokowi, Ada Bobby tapi Gibran Batal Hadir

Tren
KAI Sediakan Fitur 'Connecting Train' untuk Penumpang yang Tidak Dapat Tiket di Stasiun

KAI Sediakan Fitur "Connecting Train" untuk Penumpang yang Tidak Dapat Tiket di Stasiun

Tren
Daftar Dugaan Keterlibatan Keluarga SYL dalam Pencucian Uang, Digunakan untuk Skincare dan Renovasi Rumah

Daftar Dugaan Keterlibatan Keluarga SYL dalam Pencucian Uang, Digunakan untuk Skincare dan Renovasi Rumah

Tren
Daftar Keluarga Jokowi yang Terima Penghargaan, Terbaru Bobby Nasution

Daftar Keluarga Jokowi yang Terima Penghargaan, Terbaru Bobby Nasution

Tren
Benarkah Tidur di Kamar Tanpa Jendela Berakibat TBC? Ini Kata Dokter

Benarkah Tidur di Kamar Tanpa Jendela Berakibat TBC? Ini Kata Dokter

Tren
Ini Daftar Kenaikan HET Beras Premium dan Medium hingga 31 Mei 2024

Ini Daftar Kenaikan HET Beras Premium dan Medium hingga 31 Mei 2024

Tren
Ramai soal Nadiem Akan Wajibkan Pelajaran Bahasa Inggris, Ini Kata Kemendikbud Ristek

Ramai soal Nadiem Akan Wajibkan Pelajaran Bahasa Inggris, Ini Kata Kemendikbud Ristek

Tren
Media Korsel Soroti Pertemuan Hwang Seon-hong dan Shin Tae-yong di Piala Asia U23

Media Korsel Soroti Pertemuan Hwang Seon-hong dan Shin Tae-yong di Piala Asia U23

Tren
10 Ras Anjing Pendamping yang Cocok Dipelihara di Usia Tua

10 Ras Anjing Pendamping yang Cocok Dipelihara di Usia Tua

Tren
5 Manfaat Kesehatan Daging Buah Kelapa Muda, Salah Satunya Menurunkan Kolesterol

5 Manfaat Kesehatan Daging Buah Kelapa Muda, Salah Satunya Menurunkan Kolesterol

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com