Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Benarkah Sering Konsumsi Matcha Sebabkan Kemandulan? Ini Kata Dokter

Kompas.com - 10/02/2022, 09:00 WIB
Diva Lufiana Putri,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Sebuah unggahan video yang menyebut bahwa mengkonsumsi matcha atau teh hijau berbentuk bubuk menyebabkan kemandulan, viral di TikTok, Selasa (8/2/2022).

Video tersebut diunggah oleh akun TikTok berikut ini. 

“Baru tahu kalau matcha bisa menyebabkan kemandulan," tulis keterangan di awal video tersebut. 

Video tersebut telah disaksikan sebanyak 1,7 juta kali dan disukai 256.200 kali dan dikomentari sebanyak 7.822 warganet. 

Benarkah mengkonsumsi matcha bisa menyebakan kemandulan, seperti apa penjelasan dokter kandungan?

Baca juga: Video Viral Kucing Diberi Makan Durian, Apakah Boleh? Ini Kata Dokter

Penjelasan dokter

Dokter spesialis obstetri dan ginekologi (SpOG) Rumah Sakit Pondok Indah, Yassin Yanuar Mohammad menjelaskan, informasi yang menyebut matcha bisa menyebabkan kemandulan menurutnya tidak berbasis pada bukti ilmiah.

“Tidak ada bukti bahwa konsumsi matcha menyebabkan gangguan kesuburan baik pada pria maupun perempuan,” kata Yassin dalam keterangan tertulisnya kepada Kompas.com (9/2/2022).

Lebih lanjut, Yassin menjelaskan bahwa kafein yang terkandung di dalam matcha dan teh hijau, selama dikonsumsi di bawah 200 mg per hari, akan aman dan tidak mengganggu kesuburan.

Senada dengan Yassin, dokter spesialis obstetri dan ginekologi asal Brawijaya Hospital Antasari, Dinda Derdameisya juga menyebut belum ada bukti ilmiah yang mengatakan matcha menyebabkan kemandulan.

Dinda juga menjelaskan beberapa studi mengatakan green tea atau teh hijau tinggi antioksidan. Kandungan antioksidan tersebut bisa menurunkan radikal bebas dan bagus untuk kandungan.

Baca juga: Ini 8 Alternatif Pengganti Minyak Goreng Sawit untuk Memasak

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Mengenal Rest Area Tipe A, B, dan C di Jalan Tol, Apa Bedanya?

Mengenal Rest Area Tipe A, B, dan C di Jalan Tol, Apa Bedanya?

Tren
Freeport Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan Sarjana, Cek Syarat dan Cara Daftarnya!

Freeport Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan Sarjana, Cek Syarat dan Cara Daftarnya!

Tren
Eks ART Menggugat, Ini Perjalanan Kasus Mafia Tanah yang Dialami Keluarga Nirina Zubir

Eks ART Menggugat, Ini Perjalanan Kasus Mafia Tanah yang Dialami Keluarga Nirina Zubir

Tren
Mengintip Kecanggihan Dua Kapal Perang Rp 20,3 Triliun yang Dibeli Kemenhan

Mengintip Kecanggihan Dua Kapal Perang Rp 20,3 Triliun yang Dibeli Kemenhan

Tren
Cara Menurunkan Berat Badan Secara Sehat ala Diet Tradisional Jepang

Cara Menurunkan Berat Badan Secara Sehat ala Diet Tradisional Jepang

Tren
10 Manfaat Minum Air Kelapa Murni Tanpa Gula, Tak Hanya Turunkan Gula Darah

10 Manfaat Minum Air Kelapa Murni Tanpa Gula, Tak Hanya Turunkan Gula Darah

Tren
BMKG: Inilah Wilayah yang Berpotensi Hujan Lebat dan Angin Kencang pada 19-20 April 2024

BMKG: Inilah Wilayah yang Berpotensi Hujan Lebat dan Angin Kencang pada 19-20 April 2024

Tren
[POPULER TREN] Status Gunung Ruang Jadi Awas | Kasus Pencurian dengan Ganjal ATM

[POPULER TREN] Status Gunung Ruang Jadi Awas | Kasus Pencurian dengan Ganjal ATM

Tren
Menlu Inggris Bocorkan Israel Kukuh Akan Respons Serangan Iran

Menlu Inggris Bocorkan Israel Kukuh Akan Respons Serangan Iran

Tren
Erupsi Gunung Ruang pada 1871 Picu Tsunami Setinggi 25 Meter dan Renggut Ratusan Nyawa

Erupsi Gunung Ruang pada 1871 Picu Tsunami Setinggi 25 Meter dan Renggut Ratusan Nyawa

Tren
Menyelisik Video Prank Galih Loss yang Meresahkan, Ini Pandangan Sosiolog

Menyelisik Video Prank Galih Loss yang Meresahkan, Ini Pandangan Sosiolog

Tren
'Tertidur' Selama 22 Tahun, Ini Penyebab Gunung Ruang Meletus

"Tertidur" Selama 22 Tahun, Ini Penyebab Gunung Ruang Meletus

Tren
Tidak Menghabiskan Antibiotik Resep Dokter Bisa Sebabkan Resistensi, Ini Efek Sampingnya

Tidak Menghabiskan Antibiotik Resep Dokter Bisa Sebabkan Resistensi, Ini Efek Sampingnya

Tren
Video Burung Hinggap di Sarang Semut Disebut untuk Membersihkan Diri, Benarkah?

Video Burung Hinggap di Sarang Semut Disebut untuk Membersihkan Diri, Benarkah?

Tren
Membandingkan Nilai Investasi Apple di Indonesia dan Vietnam

Membandingkan Nilai Investasi Apple di Indonesia dan Vietnam

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com