Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hati-hati, Tanaman Ini Bisa Menarik Perhatian Ular

Kompas.com - 10/09/2021, 10:30 WIB
Inten Esti Pratiwi

Penulis

KOMPAS.com - Ada tanaman-tanaman yang ditakuti ular karena aroma bunga-bunganya.

Namun ada pula tanaman-tanaman yang disukai ular baik karena aroma maupun struktur tumbuh tanamannya. 

Jadi ketika memiliki halaman cukup luas, pilah-pilahlah tanaman apa yang akan ditanam dengan benar. 

Ular selalu menyenangi tanaman semak, tanaman yang bergerombol di tanah, juga beberapa bunga-bungaan yang aromanya memancing indera penciuman ular.

Apa saja tanaman yang bisa memancing ular datang tersebut? 

Baca juga: 5 Tanaman yang Ditakuti Rayap

Tanaman yang disukai ular

Dilansir dari berbagai sumber, berikut ini adalah beberapa tanaman yang ditengarai selalu bisa memancing ular datang.

1. Tanaman bunga

Dicukil dari Homeguides, pohon melati banyak disukai ular. Bukan aroma dari bunganya yang memancing ular datang, namun struktur rimbun dari tanamannya yang membuat ular betah untuk bersarang menanti mangsa datang.

Ilustrasi tanaman melatiUnsplash/Helena Munoz Ilustrasi tanaman melati
Lebih lanjut dikatakan, ular juga tak melihat pohon melati sebagai sumber makanan karena ular bukan herbivora. Namun pohon melati bisa menjadi sumber makanan jika di sana didapati banyak kadal dan hewan-hewan tanah yang bisa dimangsa lainnya.

Sedangkan dicukil dari Trinjaldisebutkan bahwa cendana adalah salah satu tanaman yang disukai oleh ular.

Hal ini lantaran cendana adalah tanaman herbal yang teduh dan membuat sejuk hawa di sekitarnya.

Selain melati dan cendana, beberapa kasus menemukan pula ular sering meringkuk di dekat tanaman wijaya kusuma, morning glory juga rosemary.

Baca juga: 6 Tanda Tanaman Akan Mati

2. Tanaman cedar atau aras

Seluruh jenis tanaman cedar memiliki bentuk daun unik yang disukai oleh ular. Selain itu aroma dari daun aras juga dipercaya disukai oleh indera penciuman ular.

3. Tanaman perdu

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Kenya Diterjang Banjir Bandang, KBRI Pastikan Kondisi WNI Aman

Kenya Diterjang Banjir Bandang, KBRI Pastikan Kondisi WNI Aman

Tren
Jadwal Festival Lampion Waisak Borobudur 2024, Tukar Tiket Mulai Mei

Jadwal Festival Lampion Waisak Borobudur 2024, Tukar Tiket Mulai Mei

Tren
Penelitian Menemukan Bagaimana Kucing Menghasilkan Suara Dengkuran Uniknya

Penelitian Menemukan Bagaimana Kucing Menghasilkan Suara Dengkuran Uniknya

Tren
Daftar Pelatih Timnas Indonesia dari Masa ke Masa, Shin Tae-yong Paling Lama

Daftar Pelatih Timnas Indonesia dari Masa ke Masa, Shin Tae-yong Paling Lama

Tren
Belum Terjual, Mobil Mario Dandy Dilelang mulai Rp 809 Juta, Simak Cara Belinya

Belum Terjual, Mobil Mario Dandy Dilelang mulai Rp 809 Juta, Simak Cara Belinya

Tren
Indonesia Vs Korea Selatan di Piala Asia U23, Shin Tae-yong dan Pratama Arhan Akan Hadapi Rekannya

Indonesia Vs Korea Selatan di Piala Asia U23, Shin Tae-yong dan Pratama Arhan Akan Hadapi Rekannya

Tren
Jadwal dan Live Streaming Indonesia Vs Korea Selatan di Piala Asia U23, Kick Off 00.30 WIB

Jadwal dan Live Streaming Indonesia Vs Korea Selatan di Piala Asia U23, Kick Off 00.30 WIB

Tren
Kronologi Perampok Sebar Uang Curian Rp 250 Juta untuk Mengecoh Kejaran Warga di Jambi

Kronologi Perampok Sebar Uang Curian Rp 250 Juta untuk Mengecoh Kejaran Warga di Jambi

Tren
20 Negara Penduduk Terbanyak di Dunia 2024, Indonesia Nomor Berapa?

20 Negara Penduduk Terbanyak di Dunia 2024, Indonesia Nomor Berapa?

Tren
Ilmuwan Akhirnya Tahu Apa Isi Bulan, Disebut Mirip dengan Bumi

Ilmuwan Akhirnya Tahu Apa Isi Bulan, Disebut Mirip dengan Bumi

Tren
14 Kepala Daerah Penerima Satyalancana dari Jokowi, Ada Bobby tapi Gibran Batal Hadir

14 Kepala Daerah Penerima Satyalancana dari Jokowi, Ada Bobby tapi Gibran Batal Hadir

Tren
KAI Sediakan Fitur 'Connecting Train' untuk Penumpang yang Tidak Dapat Tiket di Stasiun

KAI Sediakan Fitur "Connecting Train" untuk Penumpang yang Tidak Dapat Tiket di Stasiun

Tren
Daftar Dugaan Keterlibatan Keluarga SYL dalam Pencucian Uang, Digunakan untuk Skincare dan Renovasi Rumah

Daftar Dugaan Keterlibatan Keluarga SYL dalam Pencucian Uang, Digunakan untuk Skincare dan Renovasi Rumah

Tren
Daftar Keluarga Jokowi yang Terima Penghargaan, Terbaru Bobby Nasution

Daftar Keluarga Jokowi yang Terima Penghargaan, Terbaru Bobby Nasution

Tren
Benarkah Tidur di Kamar Tanpa Jendela Berakibat TBC? Ini Kata Dokter

Benarkah Tidur di Kamar Tanpa Jendela Berakibat TBC? Ini Kata Dokter

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com