Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 29/02/2020, 18:45 WIB
Rizal Setyo Nugroho

Penulis

KOMPAS.com - Apabila membuka halaman Google pada Sabtu (29/2/2020) ini, ada tampilan perempuan sedang menulis di tengah-tengah huruf Google.

Setelah diklik, maka akan diketahui bahwa perempuan tersebut adalah penyair Indonesia almarhumah NH. Dini.

Ya, hari ini, 29 September adalah ulang tahun perempuan dengan nama lengkap Nurhayati Sri Hardini Siti Nukatin itu.

Novelis perempuan yang meninggal pada 4 Desember 2018 itu sebelumnya dilahirkan di Semarang 29 Februari 1936.

Seperti apa sosok NH Dini?

Dikutip dari Harian Kompas 19 Februari 2003, NH Dini lulus dari SMA bagian A (sastra) tahun 1956, namun bakat sastranya terlihat sejak belia.

Baca juga: NH Dini Dianugerahi Penghargaan Lifetime Achievement dari UWRF 2017

Menulis puisi sejak SMP

Ia sudah membacakan sendiri puisi karyanya di RRI Semarang semasa masih di bangku SMP.

Sajak-sajaknya dikenal luas dari Majalah Gadjah Mada dan Budaya terbitan Yogyakarta.

Karier pertamanya dia rintis dengan menjadi pramugari Garuda pada 1956. Dalam suatu penerbangan dia bertemu Yves Coffin, waktu itu Konsul Perancis di Kobe, Jepang.

Keduanya lalu menikah tahun 1960 dan menetap di Kobe, tempat Lintang, anak pertamanya, lahir.

Kemudian dari Kobe, dengan satu anak perempuan tersebut mereka pindah ke Pnom Penh (Kamboja), kembali ke Paris (Perancis) tempat Padang, anak nomor dua, laki-laki, dilahirkan.

Tahun 1968, keluaga diplomat Perancis ini bertugas di Manila (Philipina), kembali sejenak ke Paris, untuk kemudian mulai tahun 1976 pindah ke Detroit (Michigan, AS) tempat Coffin menjabat sebagai konsul jenderal.

"Hidup adalah perubahan," kata Dini saat itu.

Tahun 1977 dia kembali ke Paris sendirian, bekerja sebagai penjaga lansia (dame de compagnie/governess). Saat itu mulailah sebuah babak baru dalam kehidupannya.

Baca juga: Gunung Ungaran, Novel Terakhir Karya Sastrawan NH Dini

Pulang ke Indonesia

Pulang ke Indonesia tahun 1980 untuk menjalani operasi kanker kandungan yang sudah lama dideritanya, tahun 1984 pengadilan Perancis resmi mengeluarkan surat perceraiannya dengan Coffin.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Menjadi Ikan Termahal di AS, Elver Berharga Hampir 31 Juta Rupiah per 453 Gram

Menjadi Ikan Termahal di AS, Elver Berharga Hampir 31 Juta Rupiah per 453 Gram

Tren
Spesies Manusia Hampir Punah akibat Perubahan Iklim Ekstrem 900.000 Tahun Lalu

Spesies Manusia Hampir Punah akibat Perubahan Iklim Ekstrem 900.000 Tahun Lalu

Tren
Ini Syarat Pekerja yang Berhak Mendapat THR, Apa Saja?

Ini Syarat Pekerja yang Berhak Mendapat THR, Apa Saja?

Tren
Resmi, Ini Rincian Tarif Listrik PLN yang Berlaku per 1 April 2024

Resmi, Ini Rincian Tarif Listrik PLN yang Berlaku per 1 April 2024

Tren
Cara Menghitung THR Karyawan Tetap, Pegawai Kontrak, dan Pekerja Lepas

Cara Menghitung THR Karyawan Tetap, Pegawai Kontrak, dan Pekerja Lepas

Tren
Gerhana Matahari Total Akan Terjadi Jelang Idul Fitri, Bisakah Dilihat di Indonesia?

Gerhana Matahari Total Akan Terjadi Jelang Idul Fitri, Bisakah Dilihat di Indonesia?

Tren
Berapa Denda BPJS Kesehatan jika Menunggak Iuran? Ini Perhitungannya

Berapa Denda BPJS Kesehatan jika Menunggak Iuran? Ini Perhitungannya

Tren
BI Batasi Penukaran Uang Baru untuk Lebaran 2024 Rp 4 Juta Per Orang, Ini Alasannya

BI Batasi Penukaran Uang Baru untuk Lebaran 2024 Rp 4 Juta Per Orang, Ini Alasannya

Tren
8 Ikan yang Tidak Boleh Dimakan Ibu Hamil, Apa Saja?

8 Ikan yang Tidak Boleh Dimakan Ibu Hamil, Apa Saja?

Tren
Prakiraan BMKG: Daftar Wilayah yang Berpotensi Alami Hujan Lebat dan Angin Kencang pada 19-20 Maret 2024

Prakiraan BMKG: Daftar Wilayah yang Berpotensi Alami Hujan Lebat dan Angin Kencang pada 19-20 Maret 2024

Tren
[POPULER TREN] Penjelasan Kitabisa soal Pemilik Xpander Tabrak Porsche yang Disebut Galang Dana | Fenomena Refleksi Sinar Matahari di Dekat Sumatera

[POPULER TREN] Penjelasan Kitabisa soal Pemilik Xpander Tabrak Porsche yang Disebut Galang Dana | Fenomena Refleksi Sinar Matahari di Dekat Sumatera

Tren
Kiky Saputri Keguguran karena Kista Ovarium, Berikut Gejalanya

Kiky Saputri Keguguran karena Kista Ovarium, Berikut Gejalanya

Tren
Agar Tetap Sehat, Ini Waktu Terbaik Olahraga Saat Berpuasa

Agar Tetap Sehat, Ini Waktu Terbaik Olahraga Saat Berpuasa

Tren
Resmi, Ini Kelompok Pekerja yang Berhak Dapat THR 2024

Resmi, Ini Kelompok Pekerja yang Berhak Dapat THR 2024

Tren
Alami Keputihan dan Flek Coklat, Apakah Puasanya Masih Sah?

Alami Keputihan dan Flek Coklat, Apakah Puasanya Masih Sah?

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com