Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Profil ST Burhanuddin, Jaksa Agung RI

Kompas.com - 23/10/2019, 19:00 WIB
Luthfia Ayu Azanella,
Resa Eka Ayu Sartika

Tim Redaksi


KOMPAS.com – Dari 38 nama yang diperkenalkan Presiden Joko Widodo sebagai pembantunya di Kabinet dan badan negara, satu yang terakhir disebut adalah ST Burhanuddin sebagai Jaksa Agung RI.

Namanya menjadi salah satu yang kurang begitu familiar jika dibandingkan dengan tokoh-tokoh lain yang diperkenalkan Presiden Jokowi, Rabu (23/10/2019) pagi tadi.

Berikut ini profil singkat pria yang diketahui sebagai adik dari mantan Perwiara Tinggi TNI AD TB Hasanuddin.

Data Diri

Nama Lengkap: ST Burhanuddin

Tempat/Tanggal Lahir: Cirebon, 17 Juli 1954

Riwayat Pendidikan

  • Ilmu Hukum Universitas Diponegoro (1983)
  • Pendidikan pembentukan jaksa (1991)
  • Pendidikan korupsi (1992)
  • Pendidikan wira intelijen (1993)
  • Pendidikan Penyelundupan (1994)
  • Pendidikan administrasi perkara TP umum (1995)
  • Pendidikan peradilan TUN (1995)
  • Pendidikan hak atas kekayaan intelektual (1996)
  • Pendidikan spama (1996)
  • Magister Manajemen Universitas Indonesia (2001)
  • Pendidikan kepemimpinan tingkat 1 (2003)
  • Doktor Satyagama, Jakarta (2006)
  • Pendidikan kepemimpinan tingkat 2 (2008)

Riwayat Pekerjaan

  • Staf Kejaksaan Tinggi Negeri Jambi (1989)
  • Kepala Kejaksaan Negeri B Kejari Bangko Jambi (1999-2001)
  • Kepala Kejaksaan Negeri A Kejari Cilacap (2003-2004)
  • Direktur Eksekusi dan Eksaminasi Jampidsus (2007-2008)
  • Kejaksaan Tinggi Kejati Maluku Utara (2008-2009)
  • Inspektur V Jaksa Agung Muda (JAM) Pengawasan (2009)
  • Kepala Kejaksaan Tinggi Kejati Sulawesi Selatan (2010-2011)
  • Jaksa Agung Muda Perdata dan Tata Usaha Negara Kejagung RI (2011-2014)
  • Komisaris Utama PT Hutama Karya (2015-2019)
  • Wakil Kepala Kejaksaan Tinggi (Wakajati) Aceh
  • Asisten Bidang Tindak Pidana Umum Kejaksaan Tinggi (Aspidum Kejati) Jambi
  • Asisten Tindak Pidana Khusus Kejaksaan Tinggi (Aspidsus Kejati) NAD
  • Asisten Pengawasan Kejaksaan Tinggi (Aswas Kejati) Jawa Barat

Penghargaan

  • Satyalancana Karya Satya X dari Presiden RI (1998)
  • Satyalancana Karya Satya XX dari Presiden RI (2007)

Keluarga

  • Kakak: TB Hasanuddin

Baca juga: Profil Arifin Tasrif, Menteri ESDM Kabinet Indonesia Maju

Sumber: Litbang Kompas, Antara, Tribun

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Imigrasi Umumkan Paspor RI Akan Resmi Ganti Warna mulai 17 Agustus 2024, Apa Alasannya?

Imigrasi Umumkan Paspor RI Akan Resmi Ganti Warna mulai 17 Agustus 2024, Apa Alasannya?

Tren
Mengenal Caracal, Ras Kucing Liar yang Diduga Ditelantarkan Okin sampai Mati

Mengenal Caracal, Ras Kucing Liar yang Diduga Ditelantarkan Okin sampai Mati

Tren
Ramai soal Potongan Pajak THR yang Dinilai Tinggi, Bagaimana Cara Menghitungnya?

Ramai soal Potongan Pajak THR yang Dinilai Tinggi, Bagaimana Cara Menghitungnya?

Tren
Bank Indonesia Disebut Tak Keluarkan Uang Baru tapi Uang yang Lusuh untuk Lebaran 2024, Ini Kata BI

Bank Indonesia Disebut Tak Keluarkan Uang Baru tapi Uang yang Lusuh untuk Lebaran 2024, Ini Kata BI

Tren
10 Ciri Kucing Mau Melahirkan, Sering Gelisah dan Jadi Lebih Penyayang

10 Ciri Kucing Mau Melahirkan, Sering Gelisah dan Jadi Lebih Penyayang

Tren
Saat 10 Jenazah Pengungsi Rohingya Ditemukan di Perairan Aceh...

Saat 10 Jenazah Pengungsi Rohingya Ditemukan di Perairan Aceh...

Tren
Alasan PSI Akan Usung Kaesang sebagai Cagub Jakarta

Alasan PSI Akan Usung Kaesang sebagai Cagub Jakarta

Tren
Sering Dianggap Sama, Berikut Perbedaan Kura-kura dan Penyu

Sering Dianggap Sama, Berikut Perbedaan Kura-kura dan Penyu

Tren
Unair Buka Suara soal Gaduh Cuitan Mahasiswa Plagiat Tugas

Unair Buka Suara soal Gaduh Cuitan Mahasiswa Plagiat Tugas

Tren
Kronologi Aksi Percobaan Penculikan dan Pemerasan oleh Pengemudi GrabCar di Jakarta Barat

Kronologi Aksi Percobaan Penculikan dan Pemerasan oleh Pengemudi GrabCar di Jakarta Barat

Tren
Penyebab Komputer atau Laptop Hang dan Cara Mengatasinya

Penyebab Komputer atau Laptop Hang dan Cara Mengatasinya

Tren
Puluhan Kampus Pengirim Mahasiswa Magang di Jerman Bakal Dijatuhi Sanksi

Puluhan Kampus Pengirim Mahasiswa Magang di Jerman Bakal Dijatuhi Sanksi

Tren
Anakonda Terbesar di Dunia Ditemukan Mati, Diduga Ditembak Pemburu

Anakonda Terbesar di Dunia Ditemukan Mati, Diduga Ditembak Pemburu

Tren
Bikin NPWP Online, Apakah Kartu Fisik Harus Diambil Sendiri?

Bikin NPWP Online, Apakah Kartu Fisik Harus Diambil Sendiri?

Tren
Daftar Lokasi Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) di Tol Trans Jawa Selama Lebaran 2024

Daftar Lokasi Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) di Tol Trans Jawa Selama Lebaran 2024

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com