Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sepatu Basket, Nyaris Setua Olahraga Basket

Kompas.com - 15/09/2022, 21:00 WIB
Josephus Primus

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Sepatu basket adalah sepatu yang khusus dipakai untuk berolahraga basket.

Uniknya, dalam literatur pada laman kicksguide.com, ada catatan khusus tentang sepatu basket.

Olahraga basket muncul pada 1891.

Kala itu, belum ada sepatu khusus bagi para pemain basket.

Baca juga: Kolaborasi Puma x LaMelo Ball Hasilkan Siluet Sepatu Basket Terbaru

Para pemain masih menggunakan sneakers yang lazimnya berbentuk sepatu low atau sepatu yang tidak memiliki pelindung bagi mata kaki.

Lantas, 26 tahun kemudian, atau pada 1917, perusahaan sepatu Converse memproduksi sepatu berjulukan All-Star.

Nike Air Force 1
Nike Air Force 1

Jika dibandingkan, sepatu basket nyaris setua olahraga basket.

Sepatu jenis ini yang terus berkembang hingga sekarang, memiliki bentuk high.

Bentuk high adalah bentuk sepatu yang tinggi di bagian mata kaki.

Fungsi sepatu high, sudah barang tentu untuk melindungi mata kaki bahkan pergelangan kaki pemain basket.

Air Jordan 34 Air Jordan 34

Atlet

Chuck Taylor All Star 100 SpacesuitsConverse Chuck Taylor All Star 100 Spacesuits

Atlet pertama yang menjadi ikon sepatu basket adalah Chuck Taylor.

Pebasket ini bergabung dengan perusahaan sepatu basket Converse.

Pada 1920, Converse meminjam nama Chuck Taylor menjadi varian sepatu basket produksinya.

Sepatu Chuck Taylor sering mendapat panggilan "Chuck" saja.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com