Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil All England 2023: Apri/Fadia Tumbang Usai 93 Menit Berjuang

Kompas.com - 17/03/2023, 20:09 WIB
Mochamad Sadheli

Penulis

KOMPAS.com - Ganda putri Indonesia, Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti, kandas di tangan wakil Korea Selatan, Baek Ha Na/Lee So Hee.

Apri/Fadia kalah lewat tiga gim dengan skor akhir 11-12, 21-14, dan 14-21 setelah berjuang selama 93 menit atau 1 jam 33 menit berjuang.

Pertandingan Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti vs Baek Ha Na/Lee So Hee berlangsung di Court 1 Utilita Arena Birmingham, Inggris, Jumat (17/3/2023) malam WIB.

Pada semifinal All England 2023 nanti, Baek/Lee akan berjumpa dengan wakil India, Treesa Jolly/Gayatri Gopichand Pullela.

Baca juga: Hasil All England 2023: Raih 6 Poin Beruntun, Rehan/Lisa ke Semifinal

Jalannya Pertandingan

Gim 1

Apri/Fadia sejatinya mampu membuat satu poin lebih dulu. Tetapi, langsung kecolongan tujuh poin beruntun.

Ganda putri Indonesia kesulitan mengembangkan permainan mereka. Banyak kesalahan yang mereka perbuat dan terlihat defensif.

Di lain sisi, pertahanan yang mereka bangun begitu keropos tiap diserang dan sering kalah setiap bermain reli.

Mereka tertinggal 4-11 pada interval. Setelah istirahat, permainan tak kunjung membaik.

Apri/Fadia harus menerima kenyataan kekalahan gim pertama dengan skor cukup telak 11-21.

Baca juga: All England: Bikin Axelsen Angkat Koper, Kemenangan Terbesar Wakil Malaysia

Gim 2

Gim kedua kembali banyak tercipta reli panjang. Kedua pasangan saling memberikan pukulan-pukulan lob untuk membuka ruang.

Apri/Fadia yang memiliki posisi lebih menguntungkan untuk menyerang berhasil memanfaatkannya.

Mereka sabar menanti lawan memberi bola-bola enak. Saat momen itu tercipta, mereka tak segan melahap dengan smes bertubi-tubi.

Pasangan asal Indonesia mampu membalas ketertinggalan mereka pada gim pertama. Kini mereka berbalik unggul 11-7 saat interval.

Baca juga: All England 2023, Rekor Pertemuan Fajar/Rian Vs Fikri/Bagas

Selepas jeda, mereka bisa memaksimalkan keunggulan. Sempat terkejar 14-12, namun bisa menjauh lagi lewat tiga poin beruntun 17-12.

Kesabaran Apri/Fadia dalam menanti ruang untuk menyerang berbuah manis. Mereka menang pada gim kedua dengan skor akhir 21-14.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Timnas U20 Indonesia Tempa Diri di Como, Terima Kasih Indra Sjafri untuk Fabregas

Timnas U20 Indonesia Tempa Diri di Como, Terima Kasih Indra Sjafri untuk Fabregas

Timnas Indonesia
Singapore Open 2024, Fikri/Bagas Pontang-panting Lawan Juara Dunia

Singapore Open 2024, Fikri/Bagas Pontang-panting Lawan Juara Dunia

Badminton
Rekap Singapore Open 2024: Fajar/Rian Menang, 3 Wakil Indonesia ke Perempat Final

Rekap Singapore Open 2024: Fajar/Rian Menang, 3 Wakil Indonesia ke Perempat Final

Liga Indonesia
Madura United Vs Persib, Ada Tanda Tanya untuk Jaja

Madura United Vs Persib, Ada Tanda Tanya untuk Jaja

Liga Indonesia
Hasil Persija Vs PSIS 1-0, Laga Terakhir Maman, Macan Kemayoran Menang

Hasil Persija Vs PSIS 1-0, Laga Terakhir Maman, Macan Kemayoran Menang

Liga Lain
Hasil Singapore Open 2024: Fajar/Rian ke 8 Besar, Menang dalam 26 Menit

Hasil Singapore Open 2024: Fajar/Rian ke 8 Besar, Menang dalam 26 Menit

Badminton
Madura United Vs Persib, Tongkat Bojan Hodak untuk Bangunkan Pemain

Madura United Vs Persib, Tongkat Bojan Hodak untuk Bangunkan Pemain

Liga Indonesia
Hasil Borneo FC Vs Bali United 4-2, Pesut Etam Raih Peringkat 3 Championship Series Liga 1

Hasil Borneo FC Vs Bali United 4-2, Pesut Etam Raih Peringkat 3 Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Dortmund Vs Madrid: Mantra Ancelotti 'Lari, Lari, Lari!'

Dortmund Vs Madrid: Mantra Ancelotti "Lari, Lari, Lari!"

Liga Champions
HT Borneo FC Vs Bali United: Hujan 5 Gol, Pesut Etam Unggul 3-2

HT Borneo FC Vs Bali United: Hujan 5 Gol, Pesut Etam Unggul 3-2

Liga Indonesia
AC Milan Beri Kado 100 Juta buat Paulo Fonseca

AC Milan Beri Kado 100 Juta buat Paulo Fonseca

Liga Italia
Hasil Singapore Open 2024: Takluk dari Juara Dunia, Fikri/Bagas Tersingkir

Hasil Singapore Open 2024: Takluk dari Juara Dunia, Fikri/Bagas Tersingkir

Badminton
Gregoria Lolos ke 8 Besar Singapore Open, Bermain dengan Rasa Nyaman

Gregoria Lolos ke 8 Besar Singapore Open, Bermain dengan Rasa Nyaman

Badminton
Ginting Tersingkir di Singapore Open: Banyak Salah, Gagal Atasi Kendala

Ginting Tersingkir di Singapore Open: Banyak Salah, Gagal Atasi Kendala

Badminton
Link Live Streaming Borneo FC Vs Bali United, Kickoff 19.00 WIB

Link Live Streaming Borneo FC Vs Bali United, Kickoff 19.00 WIB

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com