Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 30/11/2022, 01:00 WIB
Mochamad Sadheli

Penulis

KOMPAS.com - Pertandingan syarat akan sejarah peperangan Timur Tengah terjadi dalam babak penyisihan Grup B Piala Dunia 2022, Iran vs Amerika Serikat.

Duel Iran vs Amerika Serikat bakal tersaji di Al Thumama Stadium, Rabu (30/11/2022) dini hari WIB. Kickoff pukul 02.00 WIB.

Link live streaming Iran vs AS dapat diakses melalui tautan di akhir artikel.

Iran saat ini lebih unggul dari AS dalam perolehan poin di klasemen Piala Dunia 2022 Grup B.

Iran mengoleksi tiga poin dan menempati posisi kedua klasemen, sementara Amerika Serikat yang berada di urutan ketiga mengumpulkan dua poin.

Baca juga: Link Live Streaming Wales Vs Inggris di Piala Dunia 2022, Kickoff 02.00 WIB

Kedua tim butuh kemenangan untuk bisa memastikan diri lolos ke 16 besar Piala Dunia 2022.

"Tujuan kami jelas adalah untuk menjadi juara Piala Dunia, dan untuk melakukannya, kami harus lolos ke fase gugur," ujar bek AS, Wlaker Zimmerman, dikutip dari ESPN.

"Bagi kami, pertandingan fase gugur datang lebih awal."

"Anda lihat banyak tim di berbagai grup yang datang ke pertandingan ketiganya, kebanyakan dari mereka harus mendapatkan hasil imbang ataupun menang."

Menahan Inggris tanpa gol dan hanya kebobolan satu gol lewat titik penalti dari Wales jadi hasil kerja keras Zimmerman dan lini belakang Amerika Serikat.

Baca juga: Tanggal 2 Desember Hari Memperingati Apa?

Kini, mereka menghadapi ujian berat. Barisan belakang AS harus bisa menahan gempuran pemain Iran.

"Jelas ada banyak pemain di depan (seperti Mehdi) Taremi dengan ketajamannya, jadi dia adalah salah satu pemain yang harus diperhatikan," ujar Ream.

Prediksi Skor Iran vs Amerika Serikat

  • Iran 0-1 Amerika Serikat (Sports Mole)
  • Iran 0-1 Amerika Serikat (Sportskeeda)
  • Iran 1-1 Amerika Serikat (Squawka)

Link Live Streaming Iran vs Amerika Serikat

Berikut link live streaming Iran vs AS >>> klik di sini.

 

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Justin Hubner Bicara Tantangan di Indonesia, Yakin Kalahkan Vietnam

Justin Hubner Bicara Tantangan di Indonesia, Yakin Kalahkan Vietnam

Timnas Indonesia
Messi Absen Bela Argentina, Dapat Cedera di Inter Miami

Messi Absen Bela Argentina, Dapat Cedera di Inter Miami

Internasional
Wakil Indonesia Raih Kejayaan di All England, Emas Olimpiade Jadi Sasaran

Wakil Indonesia Raih Kejayaan di All England, Emas Olimpiade Jadi Sasaran

Badminton
Arema FC Pantang Putus Asa, Bangun Jelang Lawan Persebaya

Arema FC Pantang Putus Asa, Bangun Jelang Lawan Persebaya

Liga Indonesia
All England 2024: Jojo dan Ginting Saling Dorong, Kemenangan Bersama

All England 2024: Jojo dan Ginting Saling Dorong, Kemenangan Bersama

Badminton
Timnas Italia Diserang Kecanduan Playstation, Pemain Bergadang Jelang Laga Krusial

Timnas Italia Diserang Kecanduan Playstation, Pemain Bergadang Jelang Laga Krusial

Liga Italia
Indonesia Vs Vietnam: Jawaban STY soal Kans Debut Jay Idzes dan Nathan

Indonesia Vs Vietnam: Jawaban STY soal Kans Debut Jay Idzes dan Nathan

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Vietnam: STY Waspada, Pantang Terlena Memori Piala Asia

Indonesia Vs Vietnam: STY Waspada, Pantang Terlena Memori Piala Asia

Timnas Indonesia
Persija Jadi Musafir di Bali, Thomas Doll Sebut Pemain Sangat Profesional

Persija Jadi Musafir di Bali, Thomas Doll Sebut Pemain Sangat Profesional

Liga Indonesia
Indonesia Vs Vietnam: Dukungan Shin Tae-yong untuk Justin Hubner

Indonesia Vs Vietnam: Dukungan Shin Tae-yong untuk Justin Hubner

Timnas Indonesia
Igor Tudor Resmi Latih Lazio: Eks Asisten Pirlo, Pemuja Gasperini

Igor Tudor Resmi Latih Lazio: Eks Asisten Pirlo, Pemuja Gasperini

Liga Italia
Reaksi Shin Tae-yong soal Jersey Latihan Timnas, Kritik Daya Serap Keringat

Reaksi Shin Tae-yong soal Jersey Latihan Timnas, Kritik Daya Serap Keringat

Timnas Indonesia
Nottingham Forest Dihukum Pengurangan 4 Poin, Turun ke Zona Degradasi

Nottingham Forest Dihukum Pengurangan 4 Poin, Turun ke Zona Degradasi

Liga Inggris
Fokus Masuk 4 Besar, Bali United Ingin Stabil sampai Akhir Musim

Fokus Masuk 4 Besar, Bali United Ingin Stabil sampai Akhir Musim

Liga Indonesia
Respons Tegas Shin Tae-yong soal Sindiran Vietnam ke Timnas Indonesia

Respons Tegas Shin Tae-yong soal Sindiran Vietnam ke Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com