Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Daftar Pemain Timnas Voli Putra dan Putri untuk SEA Games 2021

Kompas.com - 30/04/2022, 02:00 WIB
Mochamad Sadheli

Penulis

KOMPAS.com - Jadwal SEA Games 2021 akan berlangsung pada 12-25 Mei 2022 di Vietnam.

Sementara jadwal cabang olahraga bola voli pada SEA Games 2021 akan dimulai pada 13-22 Mei 2022.

Indonesia mengirim skuad terbaiknya baik kategori putra maupun putri.

Sebelumnya, sempat beredar kabar timnas voli putri tidak berangkat. Akan tetapi, Menpora Zainudin Amali memastikan voli mengirim dua paket lengkap.

Baca juga: SEA Games 2021: Yolla Yuliana dan Kemantapan Timnas Voli Putri

Timnas voli putra memanggil 14 pemain terbaiknya di Indonesia. Begitu juga dengan timnas voli putri sebanyak 12 pemain.

Daftar Pemain Timnas Voli Putra

No Nama Pemain Posisi
1 Nizar Zulfikar Tosser
  Dio Zulfikri Tosser
  Rivan Nurmulki Opposite
  Dimas Saputra Opposite
  Rendy F Tamamilang Opposite
  Doni Haryono Outside Hitter
  Farhan Halim Outside Hitter
  Fahri S Putratama Outside Hitter
  Hernanda Zulfi Middle Blocker
  Muhammad Malizi Middle Blocker
  Mauluddani Daffa Naufal Middle Blocker
  Hernanda Zulfi Middle Blocker
  Yudha M Putra Middle Blocker
  Fahreza Rakha (Irpan) Libero

Tim kepelatihan

Nama Jabatan
Jiang Jie Pelatih
Sigit Ari Widodo Asisten pelatih
Indra Wahyudi Asisten pelatih
Roy Nanlohy Trainer
Robby Sudrajat Pelatih fisik

Daftar Pemain Timnas Voli Putri

No Nama Pemain Posisi
1 Shella Bernadetha Middle Blocker
2 Wilda Siti Nurfadillah Middle Blocker
3 Yolla Yuliana Middle Blocker
4 Shintia Alivia Maulidina Middle Blocker
5 Yolana Betha Pangestika Tosser
6 Tisya Amallya Putri Tosser
7 Amalia Fajrina Nabila Outside Hitter
8 Ratri Wulandari Outside Hitter
9 Arsena Nuari Purnama Outside Hitter/Middle Blocker
10 Megawati Hangestri Opposite
11 Nandita Ayu Salsabila Oppsite
12 Dita Azizah Libero

Tim kepelatihan 

Nama Jabatan
Risco Herlambang Pelatih
Alim Suseno Asisten pelatih
Pedro Lilipali Asisten pelatih
Rastoni Asisten pelatih
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com