Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jadi Bagian Penting Tes Pramusim MotoGP di Mandalika, Apa Itu Marshal?

Kompas.com - 09/02/2022, 20:20 WIB
Ervan Yudhi Tri Atmoko

Penulis

KOMPAS.com - Kehadiran dan kesiapan para marshal menjadi bagian penting dalam pelaksanaan tes pramusim MotoGP 2022 di Sirkuit Mandalika, Indonesia. Lantas, apa itu marshal?

Sirkuit Mandalika yang terletak di Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat, akan menjadi tempat tes pramusim kedua MotoGP 2022.

Adapun, tes pramusim Mandalika bakal digelar pada 11-13 Feruari 2022.

Para pebalap MotoGP pun telah tiba di Lombok dan siap menjalani tes pramusim di Sirkuit Mandalika.

Sirkuit Mandalika pun sudah melakukan berbagai persiapan guna memastikan tes pramusim MotoGP 2022 berjalan lancar.

Baca juga: 338 Marshal Siap Kawal Tes Pramusim MotoGP 2022 di Sirkuit Mandalika

Salah satu faktor penting dalam kesuksesan tes pramusim MotoGP di Mandalika adalah kehadiran para marshal.

Seperti diberitakan Kompas.com pada Senin (7/2/2022), sebanyak 338 marshal lokal siap mengawal tes pramusim MotoGP 2022 di Sirkuit Mandalika

Mereka terdiri dari 198 orang marshal yang telah melakukan pendaftaran ulang pada 28-30 Januari 2022 lalu, 69 orang merupakan rekrutan marshal baru, 51 orang anggota Brimob, dan 20 orang dari Badan SAR Nasional (Basarnas).

Para marshal itu akan bertugas selama tes pramusim MotoGP di Mandalika, dari 11 hingga 13 Feruari 2022.

Sebanyak 338 marshal siap mengawal tes pramusim MotoGP 2022 di Sirkuit Mandalika, Lombok, pada 11-13 Februari 2022.DOK. MGPA Sebanyak 338 marshal siap mengawal tes pramusim MotoGP 2022 di Sirkuit Mandalika, Lombok, pada 11-13 Februari 2022.

Tugas Marshal

Dilansir dari Autosport, keberadaan marshal adalah faktor yang sangat penting untuk mendukung kesuksesan sebuah penyelenggaraan balapan, seperti Formula 1 (F1) atau MotoGP.

Marshal atau petugas lintasan memainkan peran penting dalam sebuah balapan. Mereka adalah relawan terlatih yang bertanggung jawab atas keselamatan pebalap.

Baca juga: Cerita Tes Pramusim MotoGP, dari Bensin Eceran hingga Emak-emak Bonceng 4

Ketika balapan berlangsung, para marshal yang biasanya mengenakan seragam berwarna kuning atau oranye akan ditempatkan di sejumlah titik berbahaya sirkuit.

Tugas utama marshal adalah sebagai orang pertama yang akan memberikan pertolongan jika ada pebalap yang bertabrakan, terjatuh, atau mengalami masalah di lintasan.

Oleh sebab itu, seorang marshal pun harus memahami penggunaan bendera, misalnya bendera merah (red flag) sebagai tanda balapan dihentikan karena terjadi insiden berat.

Berkaitan dengan tugasnya selama balapan berlangsung, tipe marshal dibedakan berdasarkan peran yang ia jalankan.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Timnas Indonesia
Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Timnas Indonesia
Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Reaksi Media Korsel: 'Magis Shin Tae-yong' dan 'Tragedi di Doha'

Reaksi Media Korsel: "Magis Shin Tae-yong" dan "Tragedi di Doha"

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Menangi Adu Penalti, Ernando Ari Pun 'Menari'...

Timnas U23 Indonesia Menangi Adu Penalti, Ernando Ari Pun "Menari"...

Timnas Indonesia
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23: Mental Baja, Saatnya Mimpi Lebih Tinggi

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23: Mental Baja, Saatnya Mimpi Lebih Tinggi

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Patahkan Rekor Kelolosan Korsel ke Olimpiade

Timnas U23 Indonesia Patahkan Rekor Kelolosan Korsel ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Daftar Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Sejarah untuk Indonesia!

Daftar Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Sejarah untuk Indonesia!

Timnas Indonesia
Hasil Indonesia Vs Korea Selatan: Menangi Adu Penalti, Garuda ke Semifinal!

Hasil Indonesia Vs Korea Selatan: Menangi Adu Penalti, Garuda ke Semifinal!

Timnas Indonesia
Hasil Brighton Vs Man City: Gol Langka De Bruyne, Citizens Geser Liverpool

Hasil Brighton Vs Man City: Gol Langka De Bruyne, Citizens Geser Liverpool

Liga Inggris
FT Indonesia vs Korea Selatan 2-2: Unggul Jumlah Pemain, Garuda Muda Kecolongan

FT Indonesia vs Korea Selatan 2-2: Unggul Jumlah Pemain, Garuda Muda Kecolongan

Timnas Indonesia
Unggul Jumlah Pemain, Timnas U23 Indonesia Malah Kebobolan

Unggul Jumlah Pemain, Timnas U23 Indonesia Malah Kebobolan

Liga Indonesia
Timnas U23 Indonesia Masih Unggul, Korsel Harus Tampil 10 Pemain

Timnas U23 Indonesia Masih Unggul, Korsel Harus Tampil 10 Pemain

Timnas Indonesia
Alasan Rafael Struick Bakal Absen di Laga Semifinal Piala Asia U23

Alasan Rafael Struick Bakal Absen di Laga Semifinal Piala Asia U23

Timnas Indonesia
HT Indonesia vs Korea Selatan 2-1: Dwigol Struick Bawa Garuda Muda Unggul

HT Indonesia vs Korea Selatan 2-1: Dwigol Struick Bawa Garuda Muda Unggul

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com