Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Apa yang Dimaksud dengan Pemain Universal dalam Bola Voli?

Kompas.com - 29/11/2021, 18:00 WIB
Kevin Topan Kristianto

Penulis

Sumber Kompas.com

KOMPAS.com - Bola voli adalah cabang olahraga yang dimainkan oleh dua tim. Jumlah pemain voli di masing-masing tim dalam sebuah pertandingan adalah 6 (enam) orang.

Secara umum, posisi pemain dalam bola voli dibagi menjadi enam yaitu server, tosser atau set-upper, spiker atau smasher, pembendung atau blocker, libero atau defender, dan universal player atau pemain serbaguna.

Dilansir dari situs resmi Federasi Bola Voli Internasional (FIVB), starting line-up tim voli terdiri dari satu orang setter atau tosser, dua orang blocker, dua orang defender atau receiver, dan satu orang universal player.

Masing-masing posisi tersebut memiliki tugas yang berbeda-beda. Salah satunya adalah universal player.

Baca juga: 4 Perbedaan Voli Lapangan dan Voli Pantai

Universal player dalam permainan bola voli merupakan salah satu pemain yang bisa dibilang spesial.

Pasalnya, jenis pemain serbaguna dalam permainan bola voli disebut universal player.

Penentuan pemain universal yang bertugas sebagai pemain serba bisa dalam permainan bola voli berdasarkan kemampuan smash, passing, dan mengumpan.

Lalu, kenapa pemain yang menempati posisi tersebut disebut pemain serbaguna atau universal player?

Baca juga: Aturan Time-out dalam Bola Voli

Alasan disebut sebagai pemain serbaguna karena pemain universal player memiliki kemampuan bisa menempati posisi depan maupun belakang.

Artinya, pemain universal player bisa membantu tim untuk menyerang sekaligus ikut bertahan kala diserang.

Karena karakter permainannya yang serbaguna, seorang universal player harus menguasai seluruh teknik dasar bola voli.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Sumber Kompas.com
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil dan Klasemen Liga Italia: Lazio Berjaya, Juventus Seri, Inter Masih di Puncak

Hasil dan Klasemen Liga Italia: Lazio Berjaya, Juventus Seri, Inter Masih di Puncak

Liga Italia
Hasil Cagliari vs Juventus 2-2: Nyonya Tua Kebobolan Dua Gol dari Penalti

Hasil Cagliari vs Juventus 2-2: Nyonya Tua Kebobolan Dua Gol dari Penalti

Liga Italia
MU Umumkan Kedatangan Jason Wilcox, Kejar Standar Performa Tertinggi

MU Umumkan Kedatangan Jason Wilcox, Kejar Standar Performa Tertinggi

Liga Inggris
Timnas U23 Jepang dan Arab Saudi Lolos ke Babak Knockout

Timnas U23 Jepang dan Arab Saudi Lolos ke Babak Knockout

Internasional
Klub Liga Belanda Vitesse Diganjar Pengurangan 18 Poin, Degradasi Pertama Setelah 35 Tahun

Klub Liga Belanda Vitesse Diganjar Pengurangan 18 Poin, Degradasi Pertama Setelah 35 Tahun

Liga Lain
Jadwal Semifinal Piala FA: Man City Vs Chelsea, Coventry Vs Man United

Jadwal Semifinal Piala FA: Man City Vs Chelsea, Coventry Vs Man United

Sports
Persib Vs Persebaya, Munster Bicara Tantangan Finis di Posisi Terbaik

Persib Vs Persebaya, Munster Bicara Tantangan Finis di Posisi Terbaik

Liga Indonesia
Kata Pelatih Yordania Soal Timnas U23 Indonesia

Kata Pelatih Yordania Soal Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
LPDUK Kemenpora Ungkap Alasan Boyong Red Sparks ke Indonesia

LPDUK Kemenpora Ungkap Alasan Boyong Red Sparks ke Indonesia

Sports
Red Sparks Vs Indonesia All Star, Asa Lahirkan Penerus Megawati

Red Sparks Vs Indonesia All Star, Asa Lahirkan Penerus Megawati

Sports
Alasan Persik Layangkan Laporan ke Satgas Antimafia Bola

Alasan Persik Layangkan Laporan ke Satgas Antimafia Bola

Liga Indonesia
Permintaan Maaf Mourinho yang Terkuak oleh Kisah Schweinsteiger

Permintaan Maaf Mourinho yang Terkuak oleh Kisah Schweinsteiger

Liga Inggris
Jadwal Liga Spanyol, El Clasico Real Madrid Vs Barcelona

Jadwal Liga Spanyol, El Clasico Real Madrid Vs Barcelona

Liga Spanyol
Saat Legenda Timnas Indonesia 'Angkat Topi' untuk Ernando Ari...

Saat Legenda Timnas Indonesia "Angkat Topi" untuk Ernando Ari...

Timnas Indonesia
Klopp Pulang Tanpa Keajaiban, Liverpool Terbentur Hati 'Sang Dewi'

Klopp Pulang Tanpa Keajaiban, Liverpool Terbentur Hati "Sang Dewi"

Liga Lain
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com